You are on page 1of 14

Sianosis adalah suatu kondisi

yang menyebabkan kulit


dan selaput lendir (dalam
mulut, tepi mata, dll)
berubah warna menjadi
kebiruan karena terlalu
sedikit oksigen dalam aliran
darah.
• Sianosis adalah suatu keadaan di
mana kulit dan membran mukosa
berwarna kebiruan akibat
penumpukan deoksihemoglobin pada
pembuluh darah kecil pada area
tersebut.
• Sianosis biasanya paling terlihat pada
bibir, kuku, dan telinga.
• Derajat sianosis ditentukan dari warna
dan ketebalan kulit yang terlibat.
• Pemeriksaan sianosis pada membran
mukosa, seperti mulut dan konjungtiva,
lebih bermakna daripada pemeriksaan
pada kulit.

Jika sianosis terjadi di seluruh tubuh, disebut sebagai


sianosis sentral.
Sianosis sentral paling sering disebabkan oleh
masalah di paru-paru atau di saluran udara yang
mengarah ke paru-paru, atau karena masalah
jantung.
Sianosis sentral
Pada sianosis jenis ini, terdapat penurunan jumlah
saturasi oksigen atau derivat hemoglobin yang
abnormal. Biasanya sianosis sentral terdapat
pada membran mukosa dan kulit

Sianosis perifer
Sianosis ini disebabkan oleh menurunnya
kecepatan aliran darah dan ekstrasi oksigen yang
berlebih dari darah arteri.
Penurunan saturasi oksigen arteri
Penurunan tekanan atmosfer, biasanya pd ketinggian
4000 m
Penyakit jantung kongenital, seperti Tetralogi Fallot.
Penyakit kongenital ini biasanya berhubungan dengan
kebocoran jantung dan menyebabkan darah vena masuk
ke sirkulasi arteri. Pada pasien dengan kebocoran jantung
kanan ke kiri, derajat sianosis bergantung pada ukuran
kebocoran tersebut. Olahraga dapat meningkatkan
derajat sianosis karena peningkatan kebutuhan oksigen
oleh jaringan dan penurunan saturasi oksigen pada
pembuluh darah.
Fistula arteriovenosus pulmonal yang bersifat kongenital
atau didapat
Polisitemia akibat tingginya kadar hemoglobin tereduksi.
Kulit dan membran mukosa yang menjadi
kebiruan.
Sianosis sentral terdapat pada penyakit
jantung kongenital dengan tanda dan
gejala lain yang menyertai, seperti
dispnea, murmur jantung, sinkop, gagal
jantung kongestif, dan lain-lain.2
Sianosis sentral dapat terjadi pada individu
yang memiliki kadar hemoglobin normal
tetapi memiliki saturasi oksigen yang
tinggi.
Penurunan curah jantung. Penurunan curah
jantung yang menyebabkan sianosis perifer ini
biasanya memiliki riwayat adanya emboli
pulmonal, stenosis mitral, infark myokard, atau
penyakit jantung lainnya.2
keadaan dingin
shok
gagal jantung kongestif
penyakit vaskular perifer
obstruksi arteri atau vena. ( emboli,
tromboplebitis )
Sianosis perifer dapat tidak melibatkan
membran mukosa pada mulut atau di bawah
lidah.
Biasanya, sianosis perifer terlihat pada bagian
tubuh yang terkespos, seperti tangan,
telinga, hidung, pipi, dan kaki.
Tanda dan gejala dari sianosis perifer yaitu:
Hipotensi, takikardi, ekstremitas dingin,
penurunan output urin, kebingungan,
tanda-tanda shok, merupakan tanda dari
penurunan curah jantung
Pseudosianosis merupakan keadaan kulit
atau membran mukosa yang berwarna
kebiruan, dan tidak berhubungan dengan
hipoksemia atau vasokonstriksi perifer
Penyebab pseudosianosis ini berhubungan
dengan bahan metal, seperti perak nitrat,
perak iodida, atau obat-obatan, seperti
fenotiazin, amiodaron, dan klorokuin
hidroklorida.
Kadar oksigen pada pasien dengan
pseudosianosis ini normal, karena itu untuk
menegakkan diagnosis kelainan ini, dapat
dilakukan pengukuran gas darah pada arteri
Onset terjadinya sianosis
Jenis sianosis, sentral atau perifer
Ada atau tidaknya jari clubbing, karena
pasien dengan sianosis dan jari clubbing
biasanya memiliki penyakit jantung
kongenital dengan kebocoran kanan ke kiri
dan penyakit paru, seperti abses paru atau
fistula arteriovenosus pulmonal
Besar tekanan oksigen dan saturasi oksigen
dalam darah
Cara membedakan sianosis yang disebabkan
oleh kardiovaskular dengan pulmonal atau
sebab lain

pemeriksaan fisik jantung, seperti auskultasi untuk


mendengar ada atau tidaknya murmur jantung yang
khas dimiliki oleh penyakit jantung kongenital.
Selain itu, dapat juga dilakukan pemeriksaan dengan:
Foto polos
Monitor oksigen transkutaneus (oksimeter
pulsasi)
Pemeriksaan gas darah arteri
Ekokardiogram

You might also like