You are on page 1of 18

Pengantar Kuliah

MEKANIKA BAHAN

oleh:
Rini Murdia

Program Studi S1 Teknik Sipil


Universitas Achmad Yani Banjarmasin
2017
Mata Kuliah
MEKANIKA BAHAN
Jumlah sks : 2 (dua)
Jadwal perkuliahan:
* Kelas Reguler : Selasa, jam 09.40 – 11.20 (100 menit)
* Kelas Non Reguler : Sabtu, jam 13.00 – 14.40 (100 menit)

Jumlah pertemuan : 14 kali pertemuan + UTS + UAS


Penilaian:
1. Tugas 30%
2. UTS 30%
3. UAS 40%

* Syarat Kehadiran 80%


Materi dasar untuk minggu ke 3
TEGANGAN
1. Pendahuluan
2. Tegangan Normal dan Tegangan Geser
3. Satuan
4. Contoh soal
1. Pendahuluan
Semua gaya-gaya yang bekerja pada sebuah benda termasuk
berat sendiri dan gaya-gaya reaksi yang disebabkan oleh
tumpuan disebut gaya-gaya luar.

Benda stabil akan diam pada kesetimbangannya, maka gaya-


gaya P yang bekerja padanya akan memenuhi persamaan
kesetimbangan statis.
2. Tegangan Normal dan Tegangan Geser
3. Satuan
Tegangan normal dan tegangan geser dihitung dalam satuan
gaya dibagi dengan satuan luas.

Gaya adalah vektor sedangkan luas adalah skalar maka hasil


baginya juga merupakan vektor.
Satuan dasar SI adalah :
* meter (m) untuk satuan panjang
* kilogram (kg) untuk satuan massa
* detik (s) untuk satuan waktu
3. Satuan
Satuan Gaya didefinisikan :
satuan massa (kg) x satuan percepatan (m/s²) -- kg.m/s²
disingkat newton (N)

Satuan Tegangan adalan Newton per meter kuadrat (N/m²)


disingkat Pascal (Pa)

Satuan Tegangan biasa menggunakan N/mm² = megapascal


(10^6 Pa = MPa)
Satuan Mpa mendapat pengakuan yang luas untuk satuan
tegangan
3. Contoh soal
Terima Kasih

You might also like