You are on page 1of 25

SMK3 / ISO 45001

SHINTA ARTA MULIA, S.KM., M.KKK., M.GPH.

DEPARTEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA


FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT
UNIVERSITAS AIRLANGGA

Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
LATAR BELAKANG
Sumber bahaya dan risiko  di tempat kerja di
mana kita menghabiskan sebagian besar waktu kita
sehari-hari.

Mendeteksi bahaya dan risiko  membangun


praktik kerja yang aman dan menciptakan kesadaran
dapat menyelamatkan nyawa.

Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
ILO, 2021

1.7 jt 441.000
PAK Kecelakaan

3
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
SMK3
Bagian dari sistem manajemen perusahaan secara keseluruhan
dalam rangka pengendalian risiko yang berkaitan dengan kegiatan
kerja guna terciptanya tempat kerja yang aman, efisien dan
produktif.

Hal ini melibatkan penggabungan kegiatan dan program kesehatan dan


keselamatan organisasi ke dalam proses bisnis lainnya.

4
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society

Siapa membutuhkan? ISO Standar internasional


terkait pengembangan
Seluruh organisasi
45001 menejemen berbasis K3

5
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society

SNI ISO 45001

OHSAS ISO ILO-OSH


18001 Guidelines
45001

PP NO 50 TAHUN 2012
6
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society

MEMBERIKAN TANGGUNG
OHSAS
JAWAB TERKAIT K3 KEPADA
18001 SAFETY MANAGER (UNIT K3)

7
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society

ASPEK K3 HARUS
DITERAPKAN DI SELURUH
ISO 45001 SISTEM MANAGEMEN DI
PERUSAHAAN

8
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
9
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
10 KLAUSUL ISO 45001

1. Ruang Lingkup 6. Perencanaan


2. Acuan Normatif 7. Dukungan
3. Istilah dan Definisi 8. Operasi
4. Konteks Organisasi 9. Evaluasi Kinerja
5. Kepemimpinan dan Partisipasi 10.Perbaikan Berkelanjutan
Pekerja

10
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 4 – KONTEKS
ORGANISASI
Issue eksternal dan internal  dapat berubah  pemantauan

Implementasi K3  relevan dan praktikal  bagi semua yang terlibat


- Pekerja
- Orang di luar organisasi

11
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 4 – KONTEKS
ORGANISASI
Contoh issue internal: bekerja yang bukan wewenangnya

Seorang petugas keamanan yang bekerja di suatu terminal BBM, pada


malam hari mengambil BBM dari lubang sampel di atas tangki,
kemudian terjadi kebakaran yang membakar petugas tersebut dan
tangkinya. Kecelakaan ini menyebabkan petugas tersebut meninggal
dunia dan tangki terbakar selama 2 hari 2 malam.

12
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 4 – KONTEKS
ORGANISASI
Contoh issue eksternal
Pada terminal BBM yang berada di lokasi wilayah padat penduduk,
saat malam tahun baru masyarakat setempat menyalakan kembang api
yang berterbangan di udara terbuka sehingga sisa api jatuh di atas
tangki yang berisi BBM. Hal ini berpotensi menyebabkan kebakaran.
Untuk mencegah hal tersebut, maka para pekerja memasang ring
system untuk air pemadam di atas tangki, sehingga setiap malam tahun
baru ring system tersebut dihidupkan airnya guna memadamkan sisa
api yang jatuh di atas tangki.

13
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 5 – KEPEMIMPINAN DAN
PARTISIPASI PEKERJA
Kepemimpinan

OHSAS 18001:2007  komitmen dari manajemen untuk mendukung


SMK3
ISO 45001:2018  tanggung jawab top management tidak hanya
pendelegasian  mengambil seluruh tanggung jawab untuk mencegah
cidera dan gangguan kesehatan akibat kerja serta menyediakan tempat
kerja dan menjamin seluruh kegiatan aman dan sehat  menilai
kinerja: auditor pihak ketiga
14
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 5 – KEPEMIMPINAN DAN
PARTISIPASI PEKERJA
Partisipasi Pekerja

Pekerja dilibatkan pada pengembangan, perencanaan, penerapan dan


pemeliharaan SMK3

15
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 5 – KEPEMIMPINAN DAN
PARTISIPASI PEKERJA
Partisipasi Pekerja
Syarat: Menyediakan akses tepat waktu untuk informasi yang relevan
terkait SMK3 secara jelas dan mudah dipahami
Contoh partisipasi:
- Presentasi K3 dalam setiap rapat departemen atau rapat besar
perusahaan.
- Menempel atau memposting informasi K3 pada papan pengumuman
atau website.

16
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 6 – PERENCANAAN

HAZARD RISK OPPORTUNITY


PLANNING
IDENTIFICATION ASSESSMENT ASSESSMENT

Identifikasi Identifikasi risiko Identifikasi peluang Perencanaan


“ancaman” pada terkait hazard untuk peningkatan berdasarkan risiko
proses kinerja K3 dan peluang
17
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 6 – PERENCANAAN
Menentukan kriteria Ruang lingkup, sifat dan
untuk prioritas waktu kerja

PENILAIAN Isu dan bahaya yang


Menetapkan metodologi
RISIKO K3 terindikasi

Pekerja dan pihak


Sistematis dan proaktif berkepentingan yang relevan

18
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 6 – PERENCANAAN
Menghilangkan bahaya
Memperbaiki kinerja
dan mengurangi risiko

Merencanakan PENILAIAN Mengadaptasi


perubahan pada PELUANG K3 pekerjaan,
organisasi, kebijakan, pengorganisasian kerja
proses atau kegiatan dan lingkungan kerja

Memperbaiki SMK3

19
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 7 – DUKUNGAN

Sumber daya

Informasi
Kompetensi Kesadaran Komunikasi
terdokumentasi

20
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 8 – OPERASI
- Perencanaan dan pengendalian operasional
Tempat kerja >1 organisasi  koordinasi SMK3  pengendalian
risiko  hierarki pengendalian
- Menghilangkan bahaya dan mengurangi risiko K3
Menetapkan, menerapkan, memelihara proses
- Manajemen perubahan
Menetapkan proses pelaksanaan dan pengendalian perubahan 
tidak menimbulkan bahaya baru
21
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 8 – OPERASI
- Pembelian/pengadaan
Menetapkan, menerapkan dan memelihara proses pengendalian
pembelian
- Kesiapan dan tanggap darurat
Mengidentifikasi situasi darurat, memelihara proses 
mencegah/meminimalkan risiko K3 akibat potensi keadaan darurat

22
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 9 – EVALUASI KINERJA
Memantau dan mengevaluasi  memastikan SMK3
berjalan  informasi terdokumentasi

- Evaluasi kinerja
- Audit
- Tinjuan management

23
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
KLAUSUL 10 – PERBAIKAN
BERKELANJUTAN

Menunjukkan adanya peningkatan


secara berkelanjutan dan
menemukan peluang untuk
membuat SMK3 lebih baik lagi

24
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society
TERIMA KASIH
Preventing Disease, Prolonging Life, and Promoting Health Through the Organized Efforts of Society

Member of: Curricullum validate and accreditate by:

shintaartam@fkm.unair.ac.id
SCAN for further

You might also like