You are on page 1of 3

No. Dok.

WP-OPS-PTP-053
WORK PROCEDURE
Halaman 1 dari 3

TUGAS PERSONIL SECURITY Tanggal 07 Jan 2014


PT PUTRA TIDAR PERKASA
YOUR SECURITY IS OURPRIORITY
Revisi 00

Unit Kerja : PT. CITRA PEMBINA PENANGKUTAN INDUSTRI

1. TUGAS ANGGOTA DI POSKO SECURITY/ MAIN GATE :


1.1 Menjaga keamanan, ketertiban dan kebersihan sekitar posko
1.2 Mengadakan pemeriksaan terhadap tamu baik yang datang maupun tamu yang hendak
kembali dan memberi visitornya
1.3 Melakukan pengecekan terhadap tanda pengenal karyawan dengan menunjukkan GATE
PASS
1.4 Memeriksa kendaraan dan mencatat barang-barang yang dimuatnya
1.5 Membuka pintu portal apabila ada kendaraan hendak masuk.
1.6 Danru melakasanakan Patroli pada jam jam yang di tentukan.
1.7 Melaporkan kepada pimpinan apabila ada hal-hal yang bersifat melanggar peraturan PT.
CPPI
1.8 Dilarang meminta dan menerima pemberian berupa apapun dan dari siapapun
1.9 Melakukan penjurnalan setiap satu jam sekali dan atau setiap ada temuan dan atau kejadian
yang menonjol.
1.10 Melakukan serah terima setiap ada perputaran plotingan baik diseputaran pos sampai
didalam pos 2

2. TUGAS ANGGOTA DI POS 2 :


2.1 Menjaga keamanan dan ketertiban disekitar pos 2.
2.2 Memeriksa kendaraan dan mencatat barang-barang yang dimuatnya
2.3 Tidak boleh meninggalkan area yang menjadi tanggung jawabnya
2.4 Melakukan penjurnalan setiap satu jam sekali dan atau setiap ada temuan dan atau kejadian
yang menonjol
2.5 Melakukan pengontrolan ke area
2.6 Melakukan serah terima setiap ada perputaran plotingan baik diseputaran pos sampai
didalam pos 2.

3. TUGAS ANGGOTA DI POS 3 :


3.1 Menjaga keamanan, ketertiban dan kebersihan disekitar pos menara 3.
3.2 Melaksanakan penjagaan disekitar area pos 3 dengan melakukan kegiatan pengawasan di
antara pos 2 dan pos 4 agar kondisi tetap aman
3.3 Menghubungi anggota di pos 2 apabila terpantau ada warga yang hendak memancing di area
water intake.
3.4 Tidak boleh meninggalkan area yang menjadi tanggung jawabnya
3.5 Melakukan penjurnalan setiap satu jam sekali dan atau setiap ada temuan dan atau kejadian
yang menonjol.
3.6 Melaksanakan serah terima tugas setiap ada perputaran plotingan baik diseputar pos sampai
didalam pos 3.
No. Dok. WP-OPS-PTP-053
WORK PROCEDURE
Halaman 2 dari 3

TUGAS PERSONIL SECURITY Tanggal 07 Jan 2014


PT PUTRA TIDAR PERKASA DISELURUH AREAL/ KAWASAN
YOUR SECURITY IS OURPRIORITY
Revisi 00

Unit Kerja : PT. MITRA ENERGI BATAM

4. TUGAS ANGGOTA DI POS 4 :


4.1 Menjaga keamanan, ketertiban dan kebersihan disekitar pos 4
4.2 Melaksanakan penjagaan disekitar area pos depan kantin dengan melakukan pemantauan di
seputaran area pos 4.
4.3 Menghubungi anggota terdekat apabila ada aktivitas yang mencurigakan dan segera melapor
pada Danru apabila ada hal yang membahayakan
4.4 Tidak boleh meninggalkan area yang menjadi tanggung jawabnya
4.5 Melakukan penjurnalan setiap satu jam sekali dan atau setiap ada temuan dan atau kejadian
yang menonjol.
4.6 Melakukan serah terima setiap ada perputaran plotingan baik diseputaran pos sampai
didalam menara.

5. TUGAS ANGGOTA DI POS 5 :


5.1 Menjaga keamanan, ketertiban dan kebersihan disekitar pos 5
5.2 Melaksanakan penjagaan disekitar area pos menara 3 dengan melakukan pemantauan di
seputaran area pos 5.
5.3 Membuka dan menutup portal apabila ada yang hendak keluar melalui portal pos 5.
5.4 Menghubungi anggota terdekat apabila ada aktivitas pancung dan penyelam yang hendak
mendekat dan segera melapor pada Danru apabila ada hal yang membahayakan
5.5 Tidak boleh meninggalkan area yang menjadi tanggung jawabnya
5.6 Melakukan penjurnalan setiap satu jam sekali dan atau setiap ada temuan dan atau kejadian
yang menonjol.
5.7 Melakukan serah terima setiap ada perputaran plotingan baik diseputaran pos sampai
didalam menara

Dibuat Oleh, Diperiksa Oleh, Disetujui Oleh,

…………………….. Supriyadi Ryan Istianto


Kepala Zona Supervisor Manajer Operasional
Tanggal : Tanggal : Tanggal :

You might also like