You are on page 1of 11

PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

LEMBAR KERJA (LAPORAN) PRAKTIKUM


IPA DI SDPDGK4107 MODUL 5
KALOR PERUBAHAN WUJUD ZAT DAN PERPINDAHANNYA PADA SUATU ZAT

B. KEGIATAN PRAKTIKUM 2: PERPINDAHAN DAN PERTUKARAN PANAS PADA


SUATU ZAT

1. Konduksi

a. Tujuan
1) Membuktikan bahwa kalor/panas dapat berpindah melalui cara konduksi.
2) Mengetahui beberapa bahan sebagai konduktor panas yang baik.

b. Alat/ Bahan
1) Tripod 1 buah.
2) Bunsen/lampu spiritus 1 buah.
3) Cakram konduksi 1 buah.
4) Lilin warna/malam secukupnya.

c. Cara Kerja
1) Ambil empat bagian lilin/malam dan letakkan masing-masing di ujung logam pada
cakram konduksi.
2) Letakkan cakram konduksi di atas tripod.
3) Panasi cakram konduksi tepat di antara sambungan keempat logam.
4) Perhatikan susunan alat dan bahan.

d. Pertanyaan
1) Sebutkan di antara empat bahan konduktor tersebut yang paling baik menghatar
panas? Beri alasan dengan singkat dan jelas!
2) Mana yang paling baik sebagai konduktor antara tembaga dan kayu? Beri alasan
dengan singkat dan benar!
3) Mengapa logam-logam tersebut di atas dapat menghantar panas? Beri penjelasan yang
singkat, padat, dan jelas!

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

e. Hasil Pengamatan

Gambar 5.1
Percobaan konduksi

Tabel 5.3 Pengamatan Terhadap Lilin


Lilin Mencair Lilin Mencair Lilin Mencair Lilin Mencair
No. Jenis Bahan
Pertama Kedua Ketiga Keempat
1
2
3
4

f. Pembahasan

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

g. Kesimpulan

h. Jawaban Pertanyaan
1)

2)

3)

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

2. Konveksi

a. Tujuan
1) Menguji bahwa udara dapat mengalirkan panas.
2) Menguji peristiwa aliran panas dalam zat cair.

b. Alat dan Bahan


1) Kotak konveksi 1 buah.
2) Lilin 2 buah.
3) Kertas Karton 2 buah.

c. Cara Kerja
1) Siapkan sebuah kotak karton persegi panjang dengan ukuran panjang 20cm, lebar
6cm, tinggi 15cm.
2) Buatlah cerobong dari karton dengan diameter 3cm berjumlah 2 buah.
3) Usahakan salah satu sisi kotak dibuat dari kaca atau plastic tebal.
4) Perhatikan bentuk kotak konduksi di bawah ini.
5) Buatlah asap dari kertas atau kayu yang dibakar kemudian dimatikan sehingga keluar
asap.
6) Dekatlah asap tersebut pada lubang tabung 1.
7) Perhatikan gambar.

d. Lembar Kerja
1) Amati saat lilin belum dinyalakan apa yang terjadi?
2) Setelah lilin dinyalakan apa yang akan terjadi pada asap?
3) Simpulkan dan bahaslah hasil pengamatan percobaan!

e. Pertanyaan
1) Peristiwa apa yang terjadi pada cerobong pabrik dan ceroboh pada tungku? Beri
penjelasan secra singkat serta gambarkan proses alur aliran asap kertas!
2) Apa fungsi lilin pada kotak konduksi?

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

f. Hasil Pengamatan

Gambar 5.2
Pengamatan konveksi

g. Pembahasan

h. Kesimpulan

i. Jawaban Pertanyaan
1)

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

2)

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

3. Konveksi dalam Air

a. Tujuan
Membuktikan bahwa konveksi dapat terjadi di dalam zat cair (air).

b. Alat dan Bahan


1) Bejana kaca 1 buah.
2) Serbuk gergaji secukupnya.
3) Tripod 1 buah.
4) Busen/lampu spiritus 1 buah.
5) Kasa 1 buah.

c. Cara Kerja
1) Isilah bejana dengan air sampai hamper penuh.
2) Campurkan sedikit serbuk gergaji ke dalam bejana air dan aduklah sampai merata.
3) Panaskan bejana dan selanjutnya amati serbuk gergaji yang ada dalam air.
4) Perhatikan gambar.

d. Lembar Kerja
1) Amati serbuk-serbuk dalam bejana sebelum dipanaskan. Beri penjelasan secara
singkat!
2) Amati serbul-serbuk dalam bejana saat mulai dipanasi dan seterusnya. Catatlah
perubahan apa saja dan pergerakan apa saja yang terjadi di dalam bejana. Beri
penjelasan secara singkat dan gambarkan pergerakannya?
3) Beri kesimpulan dan bahasan pada kegiatan ini!

e. Pertanyaan
1) Tak lama setelah bejana dipanasi, apa yang terjadi dengan serbuk-serbuk tersebut?
2) Mengapa serbuk pada posisi di atas bergerak turun dan sebaliknya? Beri penjelasan
dengan menggunakan hubungan volume, massa, massa jenis, dan kaitannya dengan
suhu T.

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

f. Hasil Pengamatan

Gambar 5.3
Pengamatan konveksi dalam air

g. Pembahasan

h. Kesimpulan

i. Jawaban Pertanyaan
1)

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

2)

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

4. Radiasi

a. Tujuan
Membuktikan bahwa pancaran radiasi terjadi tanpa memerlukan zat perantara dengan
melakukan percobaan termoskop.

b. Alat dan Bahan


1) Bola lampu pijar yang sudah mati 2 buah.
2) Papan triplek ukuran (15x30) cm 1 buah.
3) Skala dari penggaris 30 cm atau kertas skala 1 buah.
4) Cat warna hitam dan cat putih secukupnya.
5) Selang plstk kecil diameter 0.5 cm 20-25 cm.
6) Zat pewarna merah/biru secukupnya.
7) Statis/dudukan 1 buah.

c. Cara Kerja
1) Catlah dua buah bola lampu dengan warna hitam dan putih. Namun terlebih dahulu
lubangi bagian bawah lampu untuk memasukkan selang plastic.
2) Masukkan cairan berwarna ke dalam selang plastic sedemikian rupa.
3) Susunlah pada papan triplek untuk membuat sebuah termoskop.
4) Perhatikan gambar.

d. Lembar Kerja
1) Amati pergerakan cairan warna dalam selang plastik ke kanan atau ke kiri.
2) Kesimpulan apa yang dapat diambil dari percobaan ini? Berikan pembahasan secara
singkat dan jelas!

e. Pertanyaan
1) Kemanakah pergeseran cairan biru saat termoskop berada pada terik matahari?
Mengapa demikian! Beri penjelasan secara singkat!
2) Apa yang anda ketahui bola hitam dan bola putih pada termoskop tersebut?

Pokjar Kediri, 2018.1


PRAKTIKUM IPA DI SD PDGK4107/MODUL 5

f. Pembahasan

g. Kesimpulan

h. Jawaban Pertanyaan
1)

2)

Pokjar Kediri, 2018.1

You might also like