You are on page 1of 4

Nama : Iche Julysia

NIM : 22108040098
UTS AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH

1. Konsep Persamaan Akuntansi : Untuk penjelasan sederhana mengenai konsep persamaan


akuntansi ialah Akuntansi memiliki sebuah rumus dasar yakni ASET = LIBIALITI + EQUITI. Dalam
rumus tersebut dapat kita ibaratkan seperti sebuah perusahaan yang berdiri. Perusahaan yang
berdiri menggunakan 100% modal sendiri ataupun 50% hutang, 50% modal sendiri. Jadi antara
sisi kanan dan sisi kiri harus balance.

ASET = LIABILITI + EQUITI

Perusahaan 100% = 50% + 50%

ASET = LIABILITI + EQUITI

Perusahaan 100% = + 100%

2. * Karakteristik Akuntansi

 Melakukan kegiatan Identifikasi


 Melakukan Pengukuran
 Mengkomunikasikan .
* Laporan Keuangan : Laporan keuangan merupakan bahasa yang digunakan dalam bisnis \
sebagai alat komunikasi. Tujuan laporan keuangan ialah memberikan informasi kepada pihak-
pihak yang berkepentingan guna mengetahui kondisi finansial perusahaan yang akan dijadikan
sebagai keputusan.
* Pihak-Pihak yang berkepentingan

EKSTERNAL

 Investor
 Kreditor
 Pemerintahan
INTERNAL

 Pimpinan
 Manajer Keuangan
3.
a.PIRAMIDA TERBALIK TINGKAT 1-3

 Tingkat 1
Tujuan laporan keuangan

 Tingkatan Ke-2
A. Karakteristik Kualitatif

- Kualitas Dasar Relevan


(Nilai Prediktif, Nilai Konfirmasi, Nilai Materialitas)
Peningkatan kualitas : Dapat dibandingkan, Dapat diverifikasi
- Kualitas Dasar Fundamental- penyajian yang jujur
(Completes, Neutrality, Free From Error)

Peningkatan Kualitas : Tepat waktu, Dapat dipahami


B. Unsur
Aset, Liabilitas, Equitas, Penghasilan, Beban

 Tingkatan ke-3
A. Asumsi
Entitas Ekonomi, Kelangsungan Usaha, Unit Moneter, Periodesitas, Akrual
B. Prinsip

Pengukuran, Pengakuan pendapatan, Pengungkapan Penuh


C. Batasan ( Constraints)
Biaya, Material
b.LAPORAN POSISI KEUANGAN & LAPORAN LABA RUGI
 Laporan Posisi Keuangan : laporan yang berisikan kondisi aktiva lancar dan tetap
disebelah kanan, dan terdapat hutang dan modal disebelah kiri, modal yg dicantumkan
adalah total dari laporan perubahan modal. Laporan posisi keuangan dibuat untuk
mengetahui posisi keuangan pada sebuah entitas dan biasanya para investor ketika akan
membeli saham melihat laporan posisi keuangan. Laporan ini juga dapat memprediksi
arus kas dimasa yang akan datang.
 Laporan Laba Rugi : Laporan laba rugi berisikan beban-beban pada setiap transaksi
perusahaan dan terdapat pendapatan-pendapatan yang diterima perusahaan. Laporan
laba rugi bisa menentukan apakah perusahaan mendapat profit\ laba atau malah rugi
selama periode tersebut.

4. A. Asumsi Dasar
 Entitas Ekonomi : Pemisahan antara aktivitas Bisnis dan Pemiliknya
 Kelangsungan Usaha : Harus memiiki asumsi bahwa perushaan akan tetap berlanjut
tahun ke tahun. contoh: utang jangka panjang.
 Unit Moneter : Satuan uang apa yang akan digunakan.
 Periodik : Kegiatan ekonomi perusahaan dibagi kedalam beberapa periode waktu.
 Akuntansi Berbasis Akrual: Pencatatan transaksinya pada saat peristiwa itu terjadi.
B. Relevan & Faithful Representation

Relevan : Informasi tersebut relevan dalam pengambilan keputusan karena ada atau tidaknya
informasi akan mempengaruhi keputusan pengguna laporan keuangan. Tujuan relevan adalah
agar informasi laporan keuangan bermanfaat. 3 komponen dalam relevan adalah Nilai prediksi
yaitu membantu pengguna untuk bisa memprediksi waktu yang akan datang berdasarkan pada
hasil dari masalalu. Yang ke 2 Nilai Konfirmasi yakni pengguna dapat mengambil kesimpulan
yang sama setelah membaca laporan keuangan. Dari Informasi keuangan tersebut pengguna
dapat mengkonfirmasikan. Dan yang terahkhir yakni Nilai Materialitas , materialitas adalah
suatu tolak ukur apakah bisa dianggap relevan atau tidak. Tidak semua informasi laporan
keuangan kita sajikan secara detail tergantung itu material atau tidak.
Peningkatan Kualitas : Tepat waktu, Dapat dipahami
Faitful Represrntation : Penyajian jujur berarti bahwa angka-angka dan penjelasan sesuai
dengan apa yang benar-benar terjadi. Terdapat 3 komponen dalam penyajian yang jujur yaitu
Completes : Sebuah penjabaran lengkap mencakup seluruh informasi yang diperlukan
pengguna agar memahami fenomena yang digambarkan.Yang ke 2 yaitu Neutrality : Informasi
yang disajikan bebas dari bias apapun. Dan yang terakhir Free From Eror : Tidak ada kesalahan
atau kelalaian dalam deskripsi fenomena ekonomi.
Peningkatan Kualitas : Tepat waktu, Dapat dipahami

5. A. db. Kas 200.000.000 (+)


Cr. Modal 200.000.00 (+)

ASET = LIABILITI + EQUITI

(+) 200.000.000 ( +) 200.000.000


B. db. Peralatan ( Mobil ) 90.000.000 (+)
Cr. Wesel bayar 90.000.000 (+)

ASET = LIABILITI + EQUITI

(+) 90.000.000 (+) 90.000.000

C. db. Kas 15.000.000 (+)


Cr. Pendapatan 15.000.000(+)

ASET = LIABILITI + EQUITI


(+) 15.000.000 ( +) 15.000.000

6. JURNAL UMUM

NO Keterangan Debit Kredit


1. Kas Rp 5.000.000
Pendapatan Rp 5.000.000
2. Beban Sewa Rp 12.000.000
Sewa Dibayar Dimuka Rp 12.000.000
3. Beban Gaji
Kas Rp 2.500.000
Rp 2.500.000

4. Tidak Perlu dicatat karena metode kas dicatat saat pembayaran telah dilakukan.

5. Piutang Rp 10.000.000
Pendapatan jasa Rp 10.000.000
Tgl 5, dicatat karena basic akrual karena basic acrual pencatatannya pada saat transaksi

You might also like