You are on page 1of 9

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH

TAHUN 2021/2022

Jenis Sekolah : SMP


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kurikulum : Kurikulum 2013
Alokasi Waktu : 120 Menit
Bentuk Soal : Pilihan Ganda Nomor 1.s.d. 40 + Essay No. 41 s.d. 45
Tahun Ajaran : 2021/2022

KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.


NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
1 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna Q.S. Q.S. al- Mujādilah Disajikan beberapa huruf hijaiyah,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin al-Mujadilah /58: 11, /58: 11, Q.S. peserta didik dapat mengelompokkan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, Q.S. ar-Rahman /55: 33 ar-Rahmān hukum bacaan ‘Al” dengan tepat.
teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan dan Hadis terkait tentang /55: 33 serta hadis tentang
kejadian tampak mata menuntut ilmu semangat menuntut ilmu. Disajikan satu ayat dalam QS. Al-
Mujadalah , peserta didik dapat
menyalin dan melengkapi tanda baca
dengan benar.
2 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna Al-Asma‘u Disajikan sebuah cerita, peserta didik
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Asmau al-husna: al-’Alim, al-Husna: al- ’Alim, al- dapat menunjukkan makna asmaul
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, al-Khabir, as-Sami’, dan Khabir, as-Sami’, dan al- husna dengan benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian al-Bashir Bashir.
tampak mata
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami perilaku Jujur, amanah, istiqamah Disajikan satu ayat dalam QS. Al-
dan procedural) berdasarkan rasa ingin jujur, amanah dan sesuai dengan Q.S. al- Baqarah, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, istiqomah Baqarah/2:4 2, Q.S. al- menjelaskan makna/isi kandungan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Anfal /8: 27, ayat tersebut dengan benar.
tampak mata Q.S. al-Ahqaf
/46: 13 dan Hadis terkait.
4 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Ketentuan bersuci dari hadas Disajikan beberapa pernyataan,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin bersuci dari hadas besar kecil dan hadas besar peserta didik dapat menunjukkan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, berdasarkan ketentuan ketentuan tata cara wudhu dengan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian syari’at Islam. tepat.
tampak mata
5 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami sejarah Sejarah perjuangan Nabi Disajikan nama-nama sahabat Nabi,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin perjuangan Nabi Muhammad Saw. periode peserta didik dapat menentukan yang
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Muhammad saw.periode Makkah termasuk as-sabiqunal awwalun
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Mekah. dengan tepat dan benar.
tampak mata
6 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami Q.S. an- Q.S. an- Nisá/4: 146, Disajikan tabel tentang tajwid
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Nisá/4: 146, Q.S. al- Q.S. al- Baqarah/2: 153, hukumnya nun mati, peserta didik
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Baqarah/2: 153, dan dan Q.S. Áli Imrān/3: 134 dapat memasangkan dengan benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian dan Hadis terkait tentang
Q.S. Áli Imrān/3: 134 serta
tampak mata ikhlas, sabar, dan pemaaf
hadis terkait tentang
ikhlas, sabar, dan pemaaf
7 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna iman Iman kepada Malaikat Allah Disajikan satu ayat dalam Q.S. al-
dan procedural) berdasarkan rasa ingin kepada malaikat Swt Anbiya’, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, berdasarkan dalil naqli. menjelaskan makna/isi kandungan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian ayat tersebut dengan benar
tampak mata
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
8 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna hormat Empati, terhadap sesama, Disajikan beberapa gambar tentang
dan procedural) berdasarkan rasa ingin dan patuh kepada kedua hormat dan patuh kepada berbakti kepada kedua orang tua,
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, orang tua dan guru, dan kedua orang tua dan guru. peserta didik dapat mengedentifikasi
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian empati terhadap sesama dengan benar.
tampak mata
9 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Ketentuan Salat Jum’at Disajikan tabel tentang tata cara
dan procedural) berdasarkan rasa ingin shalat Jumat shalat Jum’at, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, memasangkan dengan benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
10 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Ketentuan Salat jamak qasar Disajikan sebuah ilustrasi tata cara
dan procedural) berdasarkan rasa ingin salat jamak qasar shalat jamak, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, memaknai dengan benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
11 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami Q.S. al- Q.S. al- Disajikan satu ayat dalam Al-Qur’an,
Furqān/25: 63,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Furqan/25: 63, Q.S. al- peserta didik dapat mengidentifikasi
Q.S. al-Isrā’/17: 26-27 dan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Isra’/17: 26-27 dan bacaan tajwid mad ayat tersebut
Hadis tentang rendah hati,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Hadis terkait tentang dengan benar
hemat dan hidup sederhana
tampak mata rendah hati, hemat, dan
hidup sederhana
12 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Menunjukkan perilaku Iman Kepada Kitab-kitab Disajikan beberapa pernyataan,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin toleran sebagai Allah peserta didik dapat menentukan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, implementasi beriman prilaku mencintai Al-Qur’an dengan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian kepada kitab-kitab Allah benar
tampak mata Swt.
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
13 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami bahaya Bahaya mengonsumsi Disajikan cerita kehidupan tentang
dan procedural) berdasarkan rasa ingin mengonsumsi minuman minuman keras, judi, dan bahaya minuman keras, peserta didik
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, keras, judi, dan pertengkaran dapat mengidentifikasi cara mengatasi
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian pertengkaran masalah dengan benar dan tepat
tampak mata
14 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami tata cara salat Salat Sunah berjamaah dan Disajikan beberapa pernyataan,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin sunah berjemaah dan munfarid peserta didik dapat menunjukkan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, munfarid macam-macam salat sunah dengan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tepat.
tampak mata
15 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami tata cara sujud Macam-macam Sujud Disajikan lafadz do’a sujud, peserta
dan procedural) berdasarkan rasa ingin syukur, sujud sahwi, dan didik dapat menentukan nama
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, sujud tilawah sujudnya dengan benar
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
16 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami sejarah Sejarah Pertumbuhan Ilmu Disajikan pernyataan-pernyataan,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin pertumbuhan ilmu Pengetahuan pada masa peserta didik dapat menentukan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, pengetahuan masa Bani Umayah penyebab runtuhnya Bani Umayyah
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Umayah dengan benar
tampak mata
17 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami Q.S. al- Makanan dan minuman Disajikan tabel ayat dalam Al-Qur’an
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Furqan/25: 63, Q.S. al- yang halal dan haram Al-Isra’ ayat : 27, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Isra’/17: 26-27 dan Hadis memasangkan maknanya dengan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian terkait tentang rendah hati, benar.
tampak mata hemat, dan hidup sederhana
18 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna Iman kepada Nabi dan Disajikan ilustrasi kisah nyata dalam
dan procedural) berdasarkan rasa ingin beriman kepada Rasul Rasul kehidupan, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Allah Swt. menentukan prilaku yang
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian mencerminkan akhlaq Rosululloh
tampak mata SAW,
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
19 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna Gemar beramal saleh dan Disajikan lafadz hadts Nabi yng
dan procedural) berdasarkan rasa ingin perilaku gemar beramal berbaik sangka kepada diriwayatkan oleh Bukhori, peserta
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, saleh dan berbaik sangka sesama didik dapat memaknainya dengan
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian kepada sesama. benar
tampak mata
20 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami tata cara Puasa Sunah dan Puasa Disajikan tabel tentang puasa, peserta
dan procedural) berdasarkan rasa ingin puasa wajib dan sunah Wajib didik dapat memasangkan dengan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Peserta didik dapat menyebutkan orang
tampak mata yang boleh meninggalkan puasa dengan
benar dan tepat.
21 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Makanan dan minuman Disajikan beberapa gambar tentang
dan procedural) berdasarkan rasa ingin makanan dan minuman yang halal dan haram binatang, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, yang halal dan haram mengedentifikasinya dengan benar.
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian berdasarkan al-Qur’ān
tampak mata dan Hadis.
22 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami sejarah Sejarah Pertumbuhan Ilmu Disajikan sebuah narasi, peserta
dan procedural) berdasarkan rasa ingin pertumbuhan ilmu Pengetahuan masa didik dapat menentukan tokoh dalam
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, pengetahuan masa Abbasiyah narasi dengan benar
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Abbasiyah
tampak mata
23 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami Q.S. az- Q.S. az- Zumar/39: 53, Disajikan satu ayat dalam Al-Qur’an,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Zumar/39: 53, Q.S. an- Q.S. an- Najm/53: 3*9- peserta didik dapat mengidentifikasi
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Najm/53: 39-42, Q.S. Áli 42, Q.S. Áli Imrān/3: 159 makna ayat tersebut dengan benar
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian Imrān/3: 159 tentang tentang optimis, ikhtiar,
tampak mata optimis, ikhtiar, dan dan tawakal serta Hadits Disajikan potongan ayat-ayat dalam
tawakal serta Hadis terkait Al-Qur’an, peserta didik dapat
terkait. menyusun urutan ayat tersebut
dengan benar
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
24 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna iman Beriman kepada hari akhir Disajikan rangkaian peristiwa
dan procedural) berdasarkan rasa ingin kepada Hari Akhir kehidupan akhirat, peserta didik
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, berdasarkan pengamatan dapat menentukan prilaku yang
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian terhadap dirinya, alam terpuji dengan benar,
tampak mata sekitar, dan makhluk Disajikan tabel tentang nama-nama
ciptaan-Nya hari kiamat, peserta didik dapat
menentukan artinya dengan benar
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
25 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Zakat fitrah dan mal Disajikan ilustrasi kisah kehidupan
dan procedural) berdasarkan rasa ingin zakat. tentang menghitung besarannya zakat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, fitrah, peserta didik dapat
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian menentukkan dengan benar.
tampak mata Disajikan ilustrasi kisah kehidupan
tentang menghitung besarannya zakat
mal, peserta didik dapat
menentukkan dengan benar.
26 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Ibadah Haji dan Umrah Disajikan ilustrasi peristiwa dalam
dan procedural) berdasarkan rasa ingin ibadah haji dan umrah kehidupan tentang ibadah haji,
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, peserta didik dapat memaknai rukun
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian haji dengan benar.
tampak mata Peserta didik dapat meyebutkan dan
menjelaskan tata cara pelaksanaan
ibadah haji dengan benar
27 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami sejarah Sejarah perkembangan Disajikan deskripsi tentang kehadiran
dan procedural) berdasarkan rasa ingin perkembangan Islam di Islam di Nusantara Islam di Nusantara, peserta didik
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, nusantara dapat menentukan nama tokoh yang
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian menyebarkan Islam dengan benar.
tampak mata
Disajikan beberapa pernyataan
dampak masuknya Islam di
Nusantara, peserta didik dapat
menentukan kandungan nilai-
nilainya dengan benar.
28 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami Q.S. al- Q.S. al- Hujurāt/49: 13 Disajikan satu ayat dalam Al-Qur’an,
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Hujurāt/49: 13 tentang tentang toleransi dan peserta didik dapat mengidentifikasi
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, toleransi dan menghargai menghargai perbedaan dan tajwid tanda waqaf ayat tersebut
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian perbedaan dan Hadis Haditst terkait dengan benar
tampak mata terkait
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
Disajikan satu ayat dalam Al-Qur’an
Surat Al-Hujurat, peserta didik dapat
menyalin dan menerjemahkan ayat
tersebut dengan benar

29 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna iman Beriman kepada Qadha dan Disajikan terjemahan Hadits Nabi
dan procedural) berdasarkan rasa ingin kepada Qadha dan Qadar yang diriwayatkan oleh Bukhori dan
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, Qadar berdasarkan Muslim, peserta didik dapat
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian pengamatan terhadap mengidentifikas isi kandungan hadits
tampak mata dirinya, alam sekitar dan tersebut dengan benar
makhluk ciptaan- Nya
Disajikan satu ayat Al-Qur’an Al-
A’raaf, peserta didik dapat
mengidentifikas isi kandungan ayat
tersebut dengan benar

Disajikan ilustrasi kisah kehidupan


tentang bencana alam, peserta didik
dapat menentukan prilaku yang
sesuai dengan ajaran Islam dengan
benar.
Peserta didik dapat meyebutkan dan
menjelaskan takdir dengan benar

30 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami makna tata Tata krama, sopan santun, Disajikan pernyataan tentang tata
dan procedural) berdasarkan rasa ingin krama, sopan santun, dan dan rasa malu krama, peserta didik dapat
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, rasa malu menjelaskan dengan benar
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata
KOMPETENSI DASAR BENTUK NO.
NO KOMPETENSI INTI (KI) MATERI POKOK INDIKATOR
(KD) SOAL SOAL
Disajikan pernyataan tentang adab
kesopanan, peserta didik dapat
menentukan sikap prilaku ajaran
Islam dengan benar

31 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual Memahami ketentuan Ketentuan Penyembelihan Disajikan beberapa pernyataan
dan procedural) berdasarkan rasa ingin Penyembelihan hewan, hewan, Qurban dan tentang tata cara penyembelihan,
Aqiqah
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, qurban dan aqiqah. peserta didik dapat
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian mengidentifikasinya dengan benar.
tampak mata
Disajikan beberapa pernyataan
tentang ketentuan aqiqah, peserta
didik dapat mengidentifikasinya
dengan benar.

32 Memahami pengetahuan (faktual, Memahami sejarah tradisi Sejarah tradisi Islam Disajikan narasi tentang tradisi Islam
konseptual dan procedural) berdasarkan Islam Nusantara. Nusantara di Nusantara, peserta didik dapat
rasa ingin tahunya tentang ilmu mengidentifikasi nilai yang
pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait terkandung di dalamnya dengan
fenomena dan kejadian tampak mata benar.

You might also like