You are on page 1of 4

PERWAKILAN YAYASAN PEMBINA LEMBAGA PENDIDIKAN

PGRI PROVINSI SUMATERA SELATAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS PGRI GELUMBANG
NSS 302110446031 NPSN 10646031 AKREDITASI “A”
Jalan Pipa Pertamina Gelumbang Kab. Muara Enim 31171
Website : http://www.smapgrigelumbang.sch.id, E-mail : pgriglb@gmail.com

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Lembar Soal

Mata Pelajaran : SENI BUDAYA


Hari / Tanggal : Selasa/ 13 Juni 2023
Waktu : 07:30-09:00
Kelas : XI IPA/IPA

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan 6. Musik yang dipicu oleh komposer-komposer
benar dan tepat! romantik yang menggambarkan gaya nasionalistik
terutama yang berkembang di Negara-negara
Eropa Timur adalah Zaman ….
1. Teknik komposisi biasanya dikaitkan dengan …
A. Peralihan
A. Garis horizon
B. Romanti
B. Cahaya Gelap
C. Klasik
C. Penjajaran
D. Kontemporer
D. Garis Tebal, Tipis
E. Modern
E. Jauh Di Dekatnya
7. Cepat atau lambatnya sebuah lagu disebut ….
2. Warna asli dan bukan campuran warna apa pun
disebut warna …. A. Nada
B. Ritme
A. Primer
C. Melodi
B. Sekunder
D. Tempo
C. Tersier
E. Dinamik
D. Merah
E. Hijau 8.Munculnya musik oratorio, musik opera yang
perlahan berkembang, serta penggunaan tanda
3. Garis putus-putus oleh kesan ….
dinamik yang lebih dominan dibandingkan musik
A. Tegas lainnya merupakan ciri musik pada zaman ….
B. Luwes
A. Peralihan
C. Kaku
B. Romantic
D. Ragu-Ragu
C. Klasik
E. Sangat
D. Barok
4. Karya seni yang merupakan objek tiga dimensi, E. Modern
misalnya ….
9. Penyajian musik yang memerlukan gedung
A. Foto besar, bersifat formal, dan disiplin tinggi adalah
B. Sebuah Lukisan ….
C. Bantuan
A. Tunggal
D. Sketsa
B. Orkestra
E. Gambar
C. Elektrik
5. Art yang memiliki tujuan selain bentuk fisiknya D. Duet
yang indah adalah …. E. Solo

A. Seni rupa 10. Dibawah ini yang bukan termasuk fungsi


B. Kerajinan Tangan musik klasik adalah ….
C. Seni Rupa
D. Karya Seni Murni
E. Seni Terapan
A. Meningkatkan kecerdasan majemuk D. Pentas Proscenium
B. Ikatan emosional orang tua dan anak E. Pentas tapal kuda
C. Membangun keterampilan pribadi 17. Pokok cerita dari suatu drama disebut….
D. Mengembangkan control impulsif A. Naskah
E. Menjembatani kreativitas B. Amanat
C. Karakter
11. Ekspresi jiwa manusia yangdiungkapkan D. Mimik
melalui gerak tubuh merupakan definisi seni …. E. Tema
A. Rupa 18. Naskah dalam pertunjukan teater ialah….
B. Tari A. Buku petunjuk untuk menjalankan suatu cerita
C. Musik B. Buku cerita asli yang dikarang oleh penulis
D. Teater C. Karangan cerita drama yang berisi ucapan,
E. Pameran keadaan mimic tokoh, setting, serta penjelasan-
penjelasan lain dalam pementasan
12. Tari yang lahir dan berkembang di lingkungan D. Lembaran-lembaran yang berisi catatan-catatan
istana atau kalangan priyai disebut …. selama pertunjukkan teater
E. Buku aturan untuk para pemain teater
A. Tari rakyat
B. Tari klasik
19. Suatu pesan yang ingin disampaikan sebuah
C. Non tradisional
pertunjukkan drama kepada penontonnya
D. Tari kreasi baru
disebut….
E. Tari kolosal
A. Karakter
B. Mimik
13. Jika dilihat dari fungsinya tari dapat dibedakan
C. Amanat
menjadi ….
D. Naskah
A. Tari hiburan, joget dan adat E. Tema
B. Tari upacara, pertunjukan dan adat
C. Tari adat, upacara dan joget 20. Karakter pemain yang selalu memiliki sifat
D. Tari huburan, joget dan upacara cemburu, marah, benci, dan jahat disebut….
E. Tari upacara, hiburan dan pertunjukan A. Antagonis
B. Tritagonis
14. Seorang penari berjalan maju dan mundur, C. Protagonist
membuat lingkaran, seorang diagonal, disebut …. D. Deutragonis
E. Foil
A. Arah gerak
B. Arah hadap 21-25 soal menjodohkan
C. Arah komposisi Jodohkanlah pernyataan dibawah ini dengan
D. Pola lantai jawaban yang tersedia di kolom sebelahnya !
E. Desain lantai 21. Panggung A. Panggung yang
proceniumn disaksikan dari dua sisi
22. Panggung Memanjang dan sisi
15. Pengalaman melakukan pejajakan gerak untuk arena melebar
menghasilkan ragam gerak adalah …. 23. Panggung B. Tempat pertunjukan
A. Eksplorasi gerak outdoor yang berbentuk segi
B. Improvisasi gerak 24. Panggung leter Empat yang memiliki
C. Evaluasi gerak L empat saka guru
D. Komposisi 25. Panggung C. Panggung yang hanya
E. Ragak gerak pendapa dapat disaksikan
Satu arah pandang
saja, yaitu depan
16. D. Panggung dimana
penonton dapat melihat
Dari segala arah posisi
panggung berada di
Tengah sehingga
penonton mengelilingi
Panggung

Gambar diatas panggung yang menggunakan


pentas …..
A. Pentas arena
B. Pentas terbuka
C. Pentas outdoor
Pernyataan Benar Salah
39. Pemain adalah orang yang menghidupkan
26. Tari kecak biasanya cerita dalam sebuah teater, sebutkan jenis-jenis
dipentaska peran seorang pemain dalam teater ….!
menggunakan
40. Sebutkan jenis musik barat berdasarkan
panggung proscenium golongannya ….!
agar penonton dapat
melihat tari secara
Keseluruhan.
27. Tari tangan seribu
biasanya menggunakan
panggung arena karna
nilai estetika tari ini
hanya dapat dilihat
Dari satu arah saja.
28. Tari kontemporer
adalah perkembangan
Tari yang berpengaruh
dampak modernisasi.
29. Tari modern adalah
sebuah tarian yang
Mengungkapkan emosi
manusia secara bebas
atau setiap penari bebas
dalam mewujudkan
ekspresi emosionalnya
Yang tidak terikat oleh
sebuah bentuk yang
berstandar.
30. Naskah lakon pada
dasarnya adalah karya
sastra dengan
menggunakan media
bahasa kata

31. Jelaskan yang dimaksud dengan tari


tunggal….?

32. Bagaimanakah cara menuliskan/


mendeskripsikan pendapat mengenai bagian dari
tari dalam evaluasi tari….?

33. Sebutkan hal-hal yang diperlukan dalam


membuat naskah ….!

34. Ada 3 unsur terpenting dalam sebuah seni tari


sebutkan ….!

35. Irama dalam sebuah tari memiliki fungsi untuk


….?

36. Sebutkan langkah-langkah dalam penyusunan


karya tari….!

37. Dalam merancang sebuah karya seni teater


terdapat konsep yang harus dibuat, sebutkan !

38. Dalam penyajian tari kreasi terdapat berbagai


jenis tari sebutkan …!

You might also like