You are on page 1of 3

HAKIKAT FISIKA

A. Ruang Lingkup Fisika dan Hakikatnya


A) Fisika adalah cabang sains yg mempelajari materi dan energi serta interaksi keduanya.
1. Fisika Klasik
1) Mekanika
Bagaimana gerak sebuah benda, penyebab geraknya, lintasannya dan interaksinya.
2) Listrik dan magnet (Elektromagnetisme)
Kelistrikan dan kemagnetan.
3) Termodinamika
Suhu, kalor, serta hubungannya dengan usaha dan energi.
4) Gelombang dan Optika
Karakteristik gelombang, bunyi, cahaya, dan alat optik.

2. Fiska Modern
1) Fisika inti
Membahas tentang inti atom atau nuklir.
2) Relativitas
Membahas konsep ruang dan waktu.
3) Fisika kuantum
Membahas fenomena – fenomena kuantum. Seperti radiasi benda hitam, efek fotolistik,
dan efek compton.

B) Ilmu yang berkaitan dengan fisika


1. Astrofisika
Pendekatan fisika dalam astronomi. Astronomi adalah konsep fisika yang diterapkan
dalm mempelajari objek di alam semesta. Misalnya menghitung massa matahari, cara
gravitasi bekerja, dan usia alam semesta.
- Menghitung massa matahari aDar
Caranya dengan mengamati dan menganalisis pergerakan benda – benda langit
terhadap matahari. Dan dari situlah, ditemukan data yang dibutuhkan yaitu jarak
bumi – matahari dan periode revolusi bumi.

Jarak bumi – matahari = 1 Satuan Astronomi (SA) 150 juta km


Periode revolusi bumi = 365,25 hari = 31.557.600 s
G = 6,67 x 10-11 Nm2/kg2 = 6,67 x 10-11 m3/s2 kg

Kecepatan orbit bumi (v) √


= Gmr
G = konstanta gravitasi universal
M = massa matahari
r = jari – jari orbit bumi
v = kecepatan linier bumi
2 πr
v=
T
v = kecepatan linier bumi
r = jari – jari orbit bumi
T = periode revolusi bumi

m 2
(√ Gr ) = ¿
2 2
M 4n r
r =
G T2
2 2
4n r
M =
GT 2
M = 4 (3,14)2 ¿ ¿ ¿
M = 2 x 1030 kg
2. Geofisika
Ilmu fisika yang diterapkan dalam mempelajari bumi, baik dibawah permukaan bumi, di
permukaan bumi, dan atmosfer bumi. Metode fisika yang dipakai dalam penerapannya
antara lain, metode seismik, metode gravitasi, dan metode magnetik.
- Mencari letak episentrum gempa.
Alat ukur gempa adalah seismograf. Untuk mengukur seberapa kuat gempa dan
seberapa jauh letak pusat gempa dari titik pengamatan. Jenis gempa berdasarkan
sumbernya terbagiatas lima yaitu gempa vulkanik (aktivitas gempa), gempa tektonik
(lempeng bumi), gempa tumbukan (meteor jatuh), gempa runtuhan (lereng atau
gua bawah tanah runtuh), dan gempa buatan (aktivitas manusia).

Gempa secara fisis adalah berdasarkan cara perambatannya. Gmpa secara fisis
terbagi atas dua, yaitu gelombang badan (cepat rambat gelombang badan) dan
gelombang permukaan (cepat rambat gelombang permukaan).

Rumus LASKA ∆ x = (tSP – 1’ ) x 1000 km/menit


Keterangan
∆x = jarak episentrum gempa dari stasiun pencatatan gempa (km0
tSP = waktu jeda (menit)
1’ = 1 menit

3. Fisika Medis
Ilmu fisika terapan pada bidang kesehatan, sekaligus untuk analisis dan praktik
mencegah, pengobatan dan diagnosis kesehatan. Misalnya radioterapi, Magnetik
Resonance Imagine, dan CT Scan.
- Cara kerja MRI.
a) MRI menghasilkan medan magnet yang kuat, sehingga proton dari atom – atom
hidrogen akan berotasi.
b) Frekuensi gelombang radio dipancarkan.
c) Resonansi akan menyebabkan proton atom hidrogen menyerap energi dan
arahnya berubah.
d) Saat gelombang radio dihentikan, proton atom gidrogen akan melepas energi
sambil kembali ke posisi semula.
e) Geelombang radio yang dilepas ini ditangkap sensor untuk diolah secara
komputasi menjadi gambar.

4. Biofisika
Pendekatan fisika dalam mempelajari makhluk hidup. Misalnya mempelajari DNA,
mengamati persebaran paus, dan biofuel sebagai bahan bakar.
- Mengamati persebaran paus
Sonar adalah navigasi dengan bantuan suara. Sistem sonar terbagi atas dua yaitu
sistem sonar pasif (hanya menerima sinyal gelombang dari luar) dan sistem sonar
aktif (memancarkan sumber gelombang dan menerima sinyal pantulan
gelombangnya).

V (bunyi di udara) = 330 m/s – 340 m/s


V (bunyi di laut) = 1500 m/s

Hakikat Fisika
Ilmu yang mempelajari tentang materi dan energi serta interaksi keduanya dengan serangkaian
proses yang dikenal sebagai metode ilmiah.
Hakikat sains dalm fisika yaitu :
- Fisika sebagai produk ilmiah
- Fisika sebagai sikap ilmiah
- Fisika sebagai prosedur ilmiah

B. Peran Fisika dalam kehidupan


Semakin pesat perkembangan ilmu fisika akan memberika pengarh terhadap perkembangan
teknologi.
1. Bidang Telekomunikasi

You might also like