You are on page 1of 3

D.

Evaluasi

No Dx Hari/tanggal/ Evaluasi TTD


jam
1. Senin, 04 S S: Pasien mengatakan sulit mengerakkan ekstremitas bagian kiri
eptember 20 O: Pasien tampak lemah
23 Kekuatan otot pasien tampak lemah
Jam 12.20 W A: Masalah belum teratasi
IB P: Lanjutkan Intervensi

S: Pasien mengatakan merasakan nyeri pada kepala


2. Jam 12.30 O: Pasien tampak meringis
- TTV
TD : 170/90 Mmhg
N : 110x/menit
S : 36,6
RR : 18x/menit
A: Masalah belum teratasi
P: Lanjutkan Intervensi
-Monitor penggunaan teknik relaksasi
-Monitor Nyeri

S: Pasien mengatakan badannya masih sedikit gatal


3. Jam 12.45
O: Pasien tampak bersih dan badannya sudah tidak kotor
A: Masalah kebersihan tubuh teratasi sebagian
P: Lanjutkan Intervensi
- Kolaborasi pemberian bedak gatal
- Anjurkan untuk mandi dengan air hangat

4. Jam 12.55 S: Pasien mengatakan pengelihatannya masih terganggu


O: Pasien tampak murung
Pasien tampak tidak bersemangat
A: Masalah belum teratasi
P: Lanjutkan Intervensi
-
1. selasa 5
september S: Pasien mengatakan masih membutuhkan keluarga dalam melakukan
2023 aktivitas
Jam 13.20 O: Pasien tampak senang dengan arahan perawat
A: Masalah teratasi sebagian
P:Lanjutkan Intervensi
2.
Jam 13.30 S: Pasien mengatakan nyerinya berkurang sejak melakukan relaksasi
imajinasi terbimbing
O: Pasien tampak senang dan mengikuti arahan perawat
A: Nyeri teratasi sebagian
P: Lanjutkan Intervensi

Jam 13.40 S : Pasien mengatakan sudah dapat memahami dalam membersihkan diri
3. O : Pasien tampak bersih dan fresh mengikuti arahan perawat
A : Masalah kebersihan tubuh teratasi sebagian
P : Lanjutkan Intervensi

S : Pasien mengatakan lebih nyaman menggunakan alat bantu


Jam 13.50 O : Pasien tampak semangat
4. A : Masalah menggunakan alat bantu teratasi
P : Lanjutkan Intervensi

Rabu 6 S : Pasien mengatakan memahami yang dijelaskan perawat terkait tujuan


september dan prosedur mobilisasi
1. 2023 Jam O : Pasien tampak paham yang dijelaskan oleh perawat
14.00 A : Masalah mobilisasi teratasi
P : Hentikan Intervensi

Jam 14.15 S : Pasien mengatakan sudah paham dalam melakukan strategi


meredakan nyeri
2. O : Pasien tampak melakukan strategi meredakan nyeri
A : Masalah nyeri terasi
P : Hentikan Intervensi

Jam 14.25 S : Keluarga pasien mengatakan sudah paham dan sudah bisa
memandikan pasien
3. O : Keluarga pasien tampak langsung mempraktekkan memandikan
pasien sesuai yang diajarkan perawat
A : Masalah kesulitan memandikan pasien teratasi
P : Hentikan Intervensi

Jam 14.35
S : Pasien mengatakan akan menggunakan alas kaki yang tidak licin
O : Pasien tampak nurut dengan apa yang diajarkan perawat
4. A : Masalah teratasi
P : Hentikan Intervensi

You might also like