You are on page 1of 9

ANALISA OBAT

ANTIINFLAMASI
OLEH:
ASISKA PERMATA DEWI, M.FARM, APT
ANALISA PIROKSIKAM
 Piroksikam merupakan obat antiinflamasi non
steroid (AINS) derivat oksikam.
 Turunan ini termasuk golongan asam enolat
dan mempunyai aktivitas antiinflamasi dan
analgesik,
 Piroksikam digunakan untuk pengobatan
rematik, artritis, gout akut, serta
menghilangkan nyeri.
STRUKTUR PIROKSIKAM:

Gugus: 4-hidroksi-1,2-benzotiazin
karboksamida.
rumus kimia C15H13N3O4S
PEMERIAN
 Piroksikam merupakan serbuk kristalin, tidak
berbau, berasa pahit, dalam bentuk monohidrat
berwarna kuning.
 Tidak larut dalam air, dalam asam encer dan
sikloheksana,
 Sedikit larut dalam metanol, etanol,
isopropanol,
 Dalam dimetil formamid dengan perbandingan
1:10, dimetilsulfoksid (1:50), aseton (1:50),
 etil asetat (1:80), kloroform (1:20), dan
kelarutannya dalam larutan alkali (1:100)
IDENTIFIKASI
 Spektrofotometri pada panjang gelombang 240 nm.
 HPLC, dengan fase gerak campuran air:methanol
(45:55).
 KLT
 Elektroforesis zona kapiler (spesifik)
 Kromatografi cair –spektrometri massa (sgt peka)
 Reagen liberman (natrium nitrit dengan asam
sulfat) menghasilkan warna kuning.
 Reagen mandelin (amonium metavadat dengan
asam sulfat), menghasilkan warna ungu
 reagen tembaga asetat, menghasilkan warna hijau.
KADAR AIR
 Kadar air merupakan salah satu parameter
penentu mutu bahan, menentukan tingkat
keamanan untuk disimpan. 
 Analisa kadar air pada bahan baku obat
meliputi:
 Gravimetri
 Metode kimia
PENETAPAN KADAR
PIROKSIKAM
 spektrofotometri
 Kromatografi Lapis Tipis (KLT/Densitometri)
 Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT)
SIFAT FISIKOKIMIA
CEMARAN
 Cara/ metode pengujian:
 kemurnian kromatografi
 susut pengeringan
 kadar air
 sisa pemijaran
 kelarutan

You might also like