You are on page 1of 3

LK 2.

3 Rencana Aksi

Tujuan Bukti penilaian Kegiatan belajar dan asesmen


formative
(1) (2) (3)

Apa hasil yang diinginkan? Apakah bukti penilaian yang harus ada untuk membuktikan bahwa Kegiatan atau aktivitas apa yang secara
Tujuan ini diturunkan dari CP/ KD siswa telah mencapai/ menuju tujuan pembelajaran? bertahap dapat membantu siswa
dokumen kurikulum dan dikaitkan memberikan bukti penilaian dan
dengan permasalahan yang mencapai tujuan pembelajaran?
diidentifikasi.
Kegiatan atau aktivitas apa yang
dilakukan guru (dan siswa) untuk
mengetahui hambatan siswa dan
memantau ketercapaian tujuan?
3.3. Memahami variasi gerak dasar lari
gawang atletik kids dalam A. PENILAIAN SIKAP
permainan dan atau olahraga Bubuhkan tanda (√) pada kolom-kolom sesuai sikap
peserta didik saat melakukan pembelajaran
tradisional
3.4. Mempraktikan variasi gerak dasar ASPEK 1 ASPEK 2 ASPEK 3 ASPEK 4 TOTAL
lari gawang atletik kids dalam NO NAMA 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 SKOR
permainan dan atau olahraga 1
tradisional 2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20

Pedoman Aspek:

Aspek 1 : Berdoa, Bersyukur dan Memberi salam pada saat


pembelajaran
Aspek 2 : Aktif dalam pembelajaran berlangsung

Aspek 3 : Disiplin dalam pembelajaran berlangsung

Aspek 4 : Bertanggung jawab atas perbuatan dan lisan saat


pembelajaran berlangsung

Aspek 5 : Percaya diri pada saat proses pembelajaran

Pedoman Penskoran

Skor 4 : Selalu, apabila selalu melakukan sesuai


pernyataan.
Skor 3 : Sering, apabila sering melakukan sesuai
pernyataan dan kadang-
kadang tidak melakukan.
Skor 2 : Kadang-kadang, apabila kadang-kadang
melakukan dan sering tidak melakukan.
Skor 1 : Tidak pernah, apabila tidak pernah
melakukan.

You might also like