You are on page 1of 19

Terminologi medis dan kondisi-

kondisi yang terkait cidera


muskuloskeletal

DR. ANDRI R. WINOTO, SPOT(K)


Pendahuluan

Jaman JKN
Kode diagnosa dan prosedur harus sesuai dengan
koding ICD10 dan ICD-9-CM
Diperlukan persamaan persepsi antara dokter dan
koder
Pendahuluan

Ortopedi mencakup
 Konginetal
 Infeksi
 Trauma
 Inflamasi
 Metabolik
 Degeneratif
Prosedur Muskuloseletal pada ortopedi lebih luas
Prosedur Muskuloskeletal mayoritas dikerjakan oleh
ahli ortopedi, selain itu dikerjakan oleh spesialis
bedah lainnya.
Tujuan khusus

Mampu memahami dan mempraktikan koding INA-


CBG kasus cidera muskuloskeletal.
MUSCULOSKELETAL TRAUMA SPECTRUM

Memar Otot
Luka
Cidera Neurovaskular
Patah tulang
Dislokasi
Crush Injury
MUSCULOSKELETAL TRAUMA SPECTRUM

MA
FRACTURES ( PATAH TULANG )

 DISKONTINUITAS JARINGAN
TULANG DENGAN DIDAPATKAN
GARIS FRACTURE
DISLOCATIONS ( CERAI SENDI )

 All joint s are surrounded by a joint capsule and


ligaments, a dislocation to occur, at least a part of
capsule and its ligaments must be torn
DISLOCATIONS
ICD 10
ICD 10
ICD 10
ICD 10

S00 - S99, cidera berdasarkan


regio.
Terminologi:
 Upper arm = humerus
 Forearm = antebrachii
 Hand = manus
 Thigh = Femur
 Lower leg = Cruris
 Foot = Pedis
ICD 10

Terminologi :
 Trunk = badan
 Limb = extremitas
 Foreign body = corpus
alienum
 Burns = combutio
ICD 10
Terminology

S33.1 Dislocation of lumbar vertebra =


Spondilolithesis
S33.4 Traumatic rupture of symphysis pubis =
Symphisiolysis
S52.0 Fracture of upper end of ulna
 Monteggia's fracture-dislocation
S52.5 Fracture of lower end of radius
 Colles' fracture
 Smith's fracture
Terminology

Lower end (distal), shaft (media/tengah), upper


end (proximal)
Head = caput
Neck = collum

You might also like