You are on page 1of 13

Tujuan Pembelajaran

KD 3.3 Pengetahuan
Siswa dapat mendemonstrasikan tindak tutur memberi
himbauan/larangan/keharusan/suruhan serta cara responnya,.
Instruksi dan Mengajak
Instruksi

Berdasarkan arti yang ada pada KBBI, Instruksi memiliki arti


perintah atau arahan.

Kalimat perintah merupakan kalimat yang mengandung makna


meminta/ memerintah seseorang untuk melakukan sesuatu.

Sedangkan kalimat perintah dalam Bahasa Mandarin disebut


dengan 命令祈使句。
Instruksi (命令祈使句)
1. Kalimat Perintah Positif dalam Bahasa Mandarin
a. Kalimat perintah positif dengan 请( qing )
请( qing ) digunakan untuk kesopanan yang berarti
silakan atau tolong. Pada umumnya 请 selalu diletakkan
di awal kalimat seperti pola di bawah:

请等一下
Silahkan tunggu sebentar
请 +S+P+O
请你离开这里
Silahkan pergi dari sini
Instruksi (命令祈使句)
1. Kalimat Perintah Positif dalam Bahasa Mandarin
b. Kalimat perintah positif dengan menggunakan 得( dei )
Partikel 得( dei ) berarti harus, menyatakan harus
mengerjakan sesuatu, cth:

我们得回家了
Kita harus pulang ke rumah

你得做功课! S+ 得 +P+O
Kamu harus mengerjakan PR!
Mengajak (邀请祈使句)
1. Kalimat Perintah Positif dalam Bahasa Mandarin
c. Kalimat perintah positif dengan partikel 吧( ba )
Partikel 吧( ba ) digunakan untuk mengajak,setara
dengan kata ayo dalam Bahasa Indonesia. Partikel 吧
( ba ) selalu diletakkan di akahir kalimat, cth:

我们走吧!
Ayo kita pergi!
S+P+O+ 吧
我们开始吧!
Ayo kita mulai!
Latihan
Latihan
Silahkan Menyusun kalimat acak dibawah ini !

1. 你 关 请 门

2. 得 早上 你 吃 早餐

3. 回家 你 快 吧

4. 考试 有 我 明天 得 复习

5. 妈妈 我 去 买 叫 东西
Larangan dan Suruhan
Larangan (禁止祈使句)
1. Kalimat Larangan dalam Bahasa Mandarin
a. Kalimat larangan dengan kata 禁止() dan 不要
禁止() / 不要() digunakan untuk menyatakan
informasi larangan. Cth:

禁止抽烟!
Dilarang Merokok ! 禁止 +V+ ( O )
你不要出门了!
Kamu jangan keluar !
S+ 不要 +V ( O )
Larangan (命令祈使句)
2. Kalimat Perintah dalam Bahasa Mandarin
a. Kalimat suruhan/perintah :
Pada umumnya bentuk kalimat perintah/suruhan dalam
Bahasa mandarin lebih simple dan ditandahin dengan tanda
baca “!”. Cth:

把门关上! V+O!
Tutup Pintunya !

叫他进来!
叫、让 +S+V+O
Panggil dia masuk !
Latihan
Latihan
Silahkan Membuat kalimat berdasarkan gambar yang ada !

1. 禁止 2. 不要 3. 不

4. 坐 5. 叫 6. 让

You might also like