You are on page 1of 27

LAPORAN AKHIR

MINIPROJECT MATA KULIAH DASAR-DASAR MANAJEMEN

“MARTABAK MANIS (Mari Tebarkan Kebaikan Bersama Agribisnis)”

DISUSUN OLEH :

NAMA : KHODIJAH ROHMATUN NISA

NIM : 11160920000132

KELAS : AGRIBISNIS2C

PROGRAM STUDI AGRIBISNIS

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH


JAKARTA

2017 M/1438 H
Kata Pengantar

Assalamualaikum Wr. Wb.

Puji syukur kehadirat Allah SWT. karena berkat rahmat dan hidayah-Nya saya
dan teman teman masih diberi kesempatan sehingga dapat menyelesaikan
Laporan Pertanggungjawaban kegiatan Buka Bersama dan Santunan Anak
Yatim Piatu ini. setelah segala pikiran, perhatian, tenaga yang kami curahkan,
maka kami dapat menyusun seluruh rangkaian kegiatan ini.

Divisi konsumsi adalah divisi yang bertanggunjawab atas segala konsumsi


selama suatu kegiatan berjalan. Divisi konsumsi befungsi untuk menyiapkan
segala konsumsi untuk para peserta dan pemateri. Oleh karena itu divisi
konsumsi merupakan divisi yang berperan penting dalam suatu
acara/kegiatan.

Selanjutnya kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang


terkait, terutama untuk dosen kami yang senantiasa membimbing kami Ibu
Rizki Adi Puspita Sari,SP,MM, Ibu Titik Inayah,SP.M.Si, dan Ibu Dewi Rohma
Wati SP,M.Si. Para donator dan tamu yang datang, serta rekan-rekan panitia
yang telah memberikan bantuan baik secara moral maupun material dalam
rangka menyukseskan seluruh kegiatan yang telah disusun bersama.

Ciputat, 17 Juni 2017

Khodijah Rohmatun Nisa

Page 2 of 27
Daftar Isi

Kata pengantar ............................................................................................... 2

Daftar isi......................................................................................................... 3

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................... 4

1.1 Latar Belakang .......................................................................................... 4

1.2 Tujuan Kegiatan........................................................................................ 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA...................................................................... 6

BAB III DESKRIPSI KEGIATAN ................................................................. 9

3.1 Target dan Sasaran Kegiatan..................................................................... 9

3.2 Waktu dan Tempat Kegiatan ..................................................................... 9

3.3 Bentuk Kegiatan ....................................................................................... 9

BAB IV TUGAS DAN WEWENANG DALAM KEPANITIAAN .......................... 10

4.1 Susunan Kepanitiaan.............................................................................. 10

4.2 Job Desciption ........................................................................................ 10

4.3 Laporan Kerja ......................................................................................... 11

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN............................................................ 12

5.1 Kesimpulan ............................................................................................. 12

5.2 Saran ...................................................................................................... 12

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................. 13

LAMPIRAN ........................................................................................ 14-27

Lampriran tabel ....................................................................................... 14-16

Lampiran gambar .................................................................................... 17-27

Page 3 of 27
BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Hubungan sosial merupakan salah satu bagian penting dari pendidikan.
Tanpa adanya hubungan sosial dengan rasa simpati, empati dan
kepedulian terhadap sesama, maka akan tercipta sumber daya manusia
dan bahkan pemimpin yang tidak bermoral. Untuk mewujudkan
kepedulian sosial, institusi perlu menanamkan pendidikan ini baik secara
teori maupun prakteknya. Salah satu cara dalam menanamkan kepedulian
ini melalui kegiatan sosial dan santunan secara langsung kepada
lingkungan sekitarnya di bulan Ramadhan.
Universitas merupakan salah satu lembaga pendidikan non-profit yang
juga berupaya untuk menanamkan hubungan sosial yang baik kepada
seluruh mahasiswa/i. Sebagai bentuk rasa peduli kami akan sekitar, kami
akan mengadakan sebuah bentuk kegiatan yang berguna bagi masyarakat.
Banyak pihak yang tidak menyadari bahwa di sekitar kita terdapat orang-
orang yang sangat membutuhkan bantuan kita. Dan dengan keterkaitan
antara nilai-nilai luhur kemanusiaan tersebut kami merencanakan untuk
mengadakan sebuah buka bersama dan santunan di bulan Ramadhan.
Kegiatan sosial ini, sebenarnya merupakan bentuk kepedulian dan
tanggung jawab sosial kita untuk dapat memberikan manfaat terhadap
masyarakat, khususnya di lingkungan panti asuhan. Atas dasar tersebut
itulah kami (yang tergabung dalam Agribisnis 2 C) siap
mewujudkannya. Dengan dukungan bapak/ibu beserta semangat kami
yang ingin mengabdi kepada masyarakat, kegiatan ini merupakan suatu
bentuk bantuan, yang walaupun kecil namun sangat berguna untuk
membantu meringankan beban panti asuhan dan juga menjelma menjadi
sebuah jembatan antara kepedulian kami, sebagai masyarakat terhadap
mereka yang membutuhkan. Hal ini mampu memupuk rasa persaudaraan,

Page 4 of 27
serta memberikan dukungan satu dengan yang lain untuk bersama-sama
meraih masa depan yang lebih baik.

1.2 Tujuan Kegiatan


Kegiatan ini diselenggarakan dengan tujuan sebagai berikut:
1) Sebagai bentuk kepedulian mahasiswa/i terhadap sesama yang
membutuhkan bantuan sosial.
2) Sebagai forum untuk bertukar informasi dan mengakrabkan diri antara
masyarakat dengan mahasiswa/i.

Page 5 of 27
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA

Berdasarkan kegiatan Miniproject yang dilaksanakan oleh Agribisnis


2C. sebagai manajer kami harus mengetahui bagaimana tim kerja
yang efektif. Berikut penjelasannya

TIM KERJA YANG EFEKTIF


Sebelum mengetahui bagaimana tim yang efektif. Kita harus
mengetahui manfaat dari membentuk tim meliputi:
 Kinerja yang semakin baik melalui pengetahuan dan pengalaman
yang lebih luas kreativitas yang lebih tinggi, perspektif yang lebih
luas, dan efektivitas yang meningkat dalam menyelesaikan
masalah
 Kemauan untuk merespons perubahan dan mengambil risiko
 Tanggung jawab untuk menyelesaikan tugas dan komitmen
bersama untuk mencapai tujuan pendelegasian tugas yang lebih
efektif
 Lingkungan yang lebih menyemangati dan memotivasi bagi para
anggota tim
Suatu tim kerja disebut efektif apabila memenuhi syarat sebagai
berikut :
1. Tujuan yang Jelas. Tim berkinerja tinggi memiliki pemahaman
yang jelas mengenai tujuan yang akan dicapai. Para anggota
berkomitmen terhadap tujuan tim, mengetahui apa yang mereka
harapkan untuk dikerjakan, dan memahami bagaimana mereka
akan bekerja bersama untuk meraih tujuan ini.
2. Keahlian yang Relevan.
Tim yang efektif terdiri dari individu-individu kompeten yang
memiliki kemampuan teknis dan interpersonal yang dibutuhkan

Page 6 of 27
untuk mencapai tujuan yang diinginkan sembari bekerja sama
Poin terakhir ini penting karena tidak semua orang yang kompeten
secara teknis memiliki kemampuan interpersonal yang baik untuk
bisa bekerja sama sebagai anggota tim.
3. Rasa Saling Percaya.
Tim yang efektif dicirikan oleh tingginya ke di antara para
anggotanya. Dengan kata lain, para anggota percaya akan
kemampuan dan integritas anggota lain. kepercayaan itu begitu
rapuh. Menjaga kepercayaan perhatian yang cermat dari manajer
4. Komitmen Bersama.
Komitmen bersama memiliki karakteristik seperti adanya dedikasi
terhadap tujuan tim dan kesediaan untuk mencurahkan energi
yang besar demi meraihnya. Anggota suatu tim yang efektif
memperlihatkan loyalitas dan dedikasi yang tinggi terhadap tim
serta bersedia melakukan apa pun yang bisa membantu
keberhasilan tim.
5. Komunikasi yang Baik
Tidak dipungkiri lagi bahwa tim yang efektif pasti memiliki
karakteristik seperti komunikasi yang baik. Para anggota
menyampaikan pesan, secara verbal maupun nonverbal, satu
sama lain agar mereka bisa saling memahami. Adanya umpan
balik juga menuntun anggota tim dan mengoreksi
kesalahpahaman. Seperti pasangan yang telah bersama selama
sekian tahun, anggota tim yang berkinerja bak mampu berbagi
gagasan dan perasaan secara cepat serta efisien.
6. Kemampuan Bernegosiasi
Tim yang efektif selalu melakukan penyesuaian terhadap siapa
pun yang melakukannya. Fleksibilitas ini menuntut para anggota
tim untuk memiliki kemampuan bernegosiasi. Karena
permasalahan dan hubungan yang berubah-ubah dalam tim,

Page 7 of 27
para anggota harus mampu menghadapi dan menkonsilasi
perbedaan.
7. Kepemimpinan yang sesuai
Pemimpin yang efektif bisa memotivasi suatu tim untuk
mengikutinya dalam situasi tersulit caranya Dengan
mengklarifikasi sekalipun. Bagaimana tujuan, menunjukkan
bahwa perubahan bisa dimungkinkan dengan anggota inersia,
diri anggota tim, dan membantu para tim untuk menyadari
potensi maksimal mereka. Kini, semakin banyak yang efektif
yang berperan sebagai pelatih(coach) dan fasilitator Mereka
membantu menuntun dan mendukung tim tetapi tidak
mengendalikannya.
8. Dukungan Internal dan eksternal
Kondisi terakhir yang dibutuhkan bagi sebuah tim yang efektif
adalah iklim yang mendukung. Secara internal, tim harus
memiliki infrastruktur yang mapan, yang berarti yang yang jelas
dan masuk akal yang bisa digunakan anggota tim untuk
mengevaluasi kinerja secara keseluruhan.

Page 8 of 27
BAB III
DESKRIPSI KEGIATAN

3.1 Target dan Sasaran Kegiatan


30 siswa/i tingkat SD, SMP

3.2 Waktu dan Tempat Kegiatan


Kegiatan : Santunan serta Buka Bersama Anak Yatim & Dhuafa
Hari, tanggal : Minggu, 11 Juni 2017
Tempat : Yayasan cinta yatim dan dhuafa, Jln. SD Inpres
Pisangan Barat, Cirendeu, Ciputat Timur

3.3 Bentuk Kegiatan


Bentuk kegiatan ini adalah berupa acara Santunan serta Buka
Bersama Anak Yatim & Dhuafa yang bertemakan Kebaikan menjadi
langkah awal menuju kebahagiaan Ramadhan. Bertujuan untuk
berbagi kebaikan di bulan suci Ramadhan serta Untuk memenuhi
tugas lapangan mata kuliah Dasar-Dasar Manajemen bagi seluruh
mahasiswa/i Agribisnis 2 C.

Page 9 of 27
BAB IV
TUGAS DAN WEWENANG DALAM KEPANITIAAN

4.1 Susunan Kepanitiaan


(Terlampir) Lampiran I

4.2 Job Description

1. Dosen Pembimbing Kegiatan


a. Bertanggungjawab penuh atas seluruh kegiatan Miniproject
b. Memberikan bimbingan dan arahan kepada ketua kegiatan
Miniproject dan pengurusnya secara berkala dan berkesinambungan.
c. Menghadiri rapat pengurus inti serta memberi kritik dan saran
mengenai Miniproject
2. Ketua
a. Memimpin Miniproject sampai acara berakhir.
b. Memberikan masukan dan arahan kepada divisi lain.
c. Melakukan evaluasi acara Miniproject dalam rapat pengurus inti
d. Memberikan laporan tertulis tiap minggu kepada Dosen Pembimbing
e. Bertanggung jawab kepada Dosen Pembimbing
3. Wakil Ketua
a. Mengkoordinasikan dan mengarahkan bidang-bidang yang ditangani.
b. Melaporkan setiap perkembangan divisi yang ditangani kepada ketua
Miniproject.
c. Bertanggungjawab kepada ketua Miniproject.
d. Menggantikan ketua Miniproject bila berhalangan hadir
4. Sekretaris
a. Membuat catatan dan mendokumentasikan hasil rapat pengurus inti
dan rapat umum
b. Mengatur administrasi kegiatan Miniproject (surat menyurat, proposal
dll)
Page 10 of 27
c. Mendokumentasikan/mengarsipkan seluruh surat surat masuk dan
poto-poto kegiatan
d. Mengarsipkan seluruh laporan kegiatan
5. Bendahara
a. Mengatur dan mengelola seluruh keuangan kegiatan Miniproject
b. Membuat laporan keuangan kegiatan Miniproject secara periodik
6. Divisi Humas
a. Melakukan survey langsung mengenai tempat kegiatan Miniproject.
b. Menghubungi pihak yang terkait dengan kegiatan Miniproject.
c. Menyebarkan undangan kegiatan Miniproject.
7. Divisi Acara
a. Mengatur dan mengisi agenda kegiatan Miniproject.
b. Membuat Roundown acara Miniproject.
8. Divisi Konsumsi
Menyiapkan segala konsumsi untuk para peserta, pemateri, panitia dan
tamu hadirin yang hadir pada kegiatan Miniproject.
9. Divisi Perlengkapan
Bertanggungjawab dan Menyiapkan segala perlengkapan yang
diperlukan divisi lain saat berlangsungnya acara.
10. Divisi Dokumentasi dan Dekorasi
Mendekorasi tempat kegiatan dan mendokumentasi selama kegiatan
berlangsung.
11. Divisi Sponsorship
Mensosialisasikan kegiatan dan meyebarkan proposal kepada para
donatur.
12. Divisi Keamanan
Memberikan keamanan kepada seluruh peserta yang hadir pada acara
Miniproject.
4.3 Laporan Kerja
( Terlampir ) Lampiran II

Page 11 of 27
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
1.1 Kesimpulan
Acara miniproject Agribisnis 2C berlangsung sangat baik. Tiap divisi
menjalankan tugas dan tanggungjawab masing-masing dengan
sangat baik.

1.2 Saran
1. Untuk kedepannya semoga universitas kami bisa menjadi
sponshorship dari acara amal seperti ini. Karena kami kesulitan
menemukan sponsorship.
2. Lebih mempersiapkan perubahan keputusan yang terjadi secara
tiba-tiba.

Page 12 of 27
DAFTAR PUSTAKA

Harvard Bussiness School.2008. Memimpin Tim.Diterjemahkan oleh : Sigit


Purwanto. Jakarta:Erlangga.

Robbins, Stephen P. Judge, Timothy A. 2008. Perilaku Organisasi,edisi


12.Jakarta:Salemba Empat.

Timotius, K.H. 2016. Kepemimpinan dan Kepengikutan Teori dan


Perkembangannya. Yogyakarta : ANDI

Page 13 of 27
LAMPIRAN
Lampiran I

No. PANITIA KEGIATAN NAMA

1. KETUA PELAKSANA KUKUH PRAWIRA WICAKSANA

WAKIL KETUA
2. SYALSABILA AZZAHRA RIZZANI
PELAKSANA

3. SEKRETARIS NURHAYATI

4. BENDAHARA YAYANK MARTINDA SULLAM

- FADHILAH HANIFAH
- ACHMAD SULTON FAQIH
5. DIVISI ACARA
- SALSABILA MALINDA MUKTI
- VIRA MARDHATILLAH

- ADELINA
6. DIVISI HUMAS - RYAN RAHMAN ARIMURTI
- RAHMILA MAULISZA

- HIRZI AULIA
7. DIVISI KONSUMSI - ADITYA INDRA SETIAWAN
- KHODIJAH ROHMATUN NISA

- MUHAMMAD IZZUDDIEN AL FATHIN


- TITIN YULIANINGSIH
DIVISI
8. - ESTI SITI MAHMUDAH
PERLENGKAPAN
- AFIFAH FITRIA LESTARI
- MUHARDI AHMAD KAUTSAR

- IFFA AULIA
DIVISI DEKORASI
9. - TIFFANI NOVIA RAHMI
DOKUMENTASI
- MUHAMMAD ALIEF RAHMAN
- INDRIA AGITA SETYOWATI

Page 14 of 27
- ADITYA ARIF PANGESTU
- DEBY RAMADHANTY
10. DIVISI SPONSORSHIP
- DINDA RATIH LARASATI TSALAS
- MILLA ROSI RUKMANA

- AMELIA RAMADHANTI
11. DIVISI KEAMANAN - ANINDYA KARIZA A. M.
- RAHMAD HAMDANI

Page 15 of 27
Lampiran II
1. Sumbangan Yayasan
A. Yayasan Panti Asuhan Al-Munasharoh Cirendeu
Item Qty Unit Price/Unit Total Price
Minyak 1 ltr 27,475 27,475
Sirup ABC 1 pcs 11,500 11,500
Tepung Terigu 1 kg 8,540 8,540
Mie Telur 3 pcs 3,575 10,725
Beras 5 kg 12,245 61,225
Gula 2 kg 12,500 25,000
Teh Celup 1 pcs 9,625 9,625
the poci 2 pcs 2,475 4,950
Total 159,040

B.Yayasan Riyadhul Huda Bogor

Item Qty Unit Price/Unit Total Price


Mie Instan soto 1 kardus 77,000 77,000
Mie instan goreng 1 kardus 82,000 82,000
Minyak 1 ltr 26,000 26,000
Kue Bolu 1 pcs 35,000 35,000
Gula Pasir 2 kg 13,000 26,000
Total 246,000

2. Konsumsi Kegiatan

Item Qty Unit Price/Unit Total Price


Nasi Box Sterofom 65 pcs 10,000 650,000
Nasi Box Kardus 5 pcs 12,000 60,000
Takjil 50 pcs 5,000 250,000
kresek 1 pack 10,000 10,000
Aqua 1 dus 24,000 24,000
Total 994,000

ALL TOTAL :
Yayasan Riyadhul huda : Rp. 159.040
Yayasan Al Munasharoh : Rp. 246.000
Konsumsi Kegiatan : Rp. 994.000

Total : Rp. 1.399.040

Page 16 of 27
Lampiran III Foto-foto selama kegiatan

 Pra Acara
1. Rapat sebelum acara dimulai

Page 17 of 27
2. Pemilihan baju untuk garage sale

Page 18 of 27
3. Penjualan Garage Sale

4. Briefing sebelum acara

Page 19 of 27
5. Pembuatan Parsel untuk yayasan

6. Dekorasi sebelum acara

Page 20 of 27
 Acara
1. Acara di buka oleh divisi Acara

Page 21 of 27
2. Games saat acara

Page 22 of 27
3. Pemberian Hadiah bagi pemenang games

4. Para pesertamengikuti acara dengan sangat baik

Page 23 of 27
5. Penyiapan konsumsi oleh Divisi Konsumsi

Page 24 of 27
6. Foto bersama

Page 25 of 27
7. Solat berjamaah dan santunan

Page 26 of 27
Page 27 of 27

You might also like