You are on page 1of 1

METHODS

Pinus hitam dan pinus scots eropa dikumpulkan dalam bentuk log yang kemudian
di chipping sehomogen mungkin ke ukuran 25 x 15 x 5 mm untuk kemudian dipulping.
Serpih dikeringkan dan disimpan dalam kondisi kering. Ditinjau dari morfologinya, OCC
memiliki ukuran serat yang lebih pendek jika dibandingkan dengan pinus hitam dan pinus
scots eropa, Lumen yang lebih sempit, diameter yang kecil dan dinding yang lebih tipis.
Kondisi untuk persiapan pemasakan pinus hitam dan pinus scots eropa yang
digunakan adalah alkali aktif sebesar 20% sebagai Na20, sulfiditas 30%, rasio cairan dan
kayu 4:1, suhu pemasakan yang harus dicapai 170c, waktu tuju 90 mnt, dan waktu pada
75 mnt.
Chips kering sebanyak 800 g dimasak dalam digester rotary silinder laboratoruim
dalam pemanasan elektrik. kemudian pulp dicuci setelah pemasakan untuk memindahkan
black liquor untuk dipisahkan di disintegrator laboratrium. OCC memiliki Kappa
numbers yang lebih kecil dibandingkan pulp dari pinus hitam dan pinus scots eropa. OCC
dipotong secara manual menjadi ukuran 30 x 30 mm yang kemudian akan direpulping
menggunakan hydropulper. OCC yang telah dihomogenkan ukurannnya direndam di
dalam air selama 24 jamlalu di repulped di disintegrator laboratrium. Pulp OCC dan
virgin pulp yang terdiri dari pulp pinus hitam dan pinus scots eropa disaring untuk
memisahkannnya dari kontaminan-kontaminan yang tidak diinginkan.
Pembuatan dan pengujian handsheet
Pulp OCC memiliki level freeness yang lebih besar dibandingkan pulp pinus
hitam dan pinus scots eropa. Saat proses beating level freeness harus sama.
Penambahanm OCC memiliki perbandingan 5%, 10%, 15%, 20%, dan 25% sebagai
variable control . yang kemudian diamati tensile , burst, tear, stretch, air permeability,
dan bulk sebagai parameter.

You might also like