You are on page 1of 2

PENILAIAN SASARAN

KINERJA PEGAWAI (SKP)

No Dokumen : /1215.202
.03/ /2023
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT Nurmaya Christina
PUSKESMAS Sihite,SKM
SUKARAMAI NIP.198203262005022001

1.Pengertian Penilaian kinerja adalah bahan pertimbangan yang objektif dalam


pembinaan karier PNS yang dibuat oleh Pejabat Penilai.
2.Tujuan Sebagai Acuan dalam pelaksanaan penilaian kinerja Pegawai
puskesmas.
3.Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : /SK/1215.202.03/
/2023 Tentang Indikator Penilaian Kinerja Pegawai Di UPT
Puskesmas Sukaramai
4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan nomor 44 tahun 2016 tentang
Manajemen Puskesmas
5.Prosedur/ 1. Kepala Puskesmas memanggil Kasubag TU untuk
langkah- merencanakan penilaian kinerja.
langkah 2. Kepala puskesmas bersama Kasubag TU merencanakan
untuk melakukan penilaian kinerja
3. Kepala puskesmas memberi tugas kepada Kasubag TU untuk
melakukan penilaian kinerja bagi Pegawai di Puskesmas ,
4. Kasubag TU menerima tugas dari kepala puskesmas untuk
melakukan penilaian kinerja bagi Pegawai di Puskesmas ,
5. Kasubag TU mencatat hasil pertemuan dengan kepala
Puskesmas,
6. Kasubag TU membuat form penilaian bagi semua pegawai
Puskesmas,
7. Kasubag TU mengisi form penilaian bagi semua Pegawai
Puskesmas,
8. Kasubag TU memanggil Pegawai yang dinilai untuk
menandatangani form penilaian,
9. Kasubag TU meminta Pegawai membaca isi form penilaian
dan menandatangani hasil penilaian apabila menyetujui,
10. Pegawai yang dinilai menanda tangani form penilaian,
11. Kasubag TU meminta tanda tangan ke kepala Puskesmas,
12. Kepala Puskesmas menandatangani form penilaian,
13. Kepala Puskesmas mengembaikan form penilaian ke Ka TU,
14. Kasubag TU membawa form penilaian ke Dinas Kesehatan
untuk dimintakan tanda tangan kepada pejabat penilai,
15. Setelah ditanda tangani pejabat penilai Kasubag TU
menyerahkan form penilaian ke Pegawai ,
16. Pegawai yang dinilai menerima form penilaian,
17. Kasubag TU dan Pegawai mengarsip form penilaian
6. Diagram Alir Kepala Kepala puskesmas Kepala puskesmas
Puskesmas bersama Kasubag TU memberi tugas kepada
memanggil merencanakan untuk Kasubag TU untuk
Kasubag TU melakukan penilaian melakukan penilaian
untuk kinerja kinerja bagi karyawan di

Kasubag TU membuat Kasubag TU mencatat Kasubag TU menerima


form penilaian bagi hasil pertemuan dengan tugas dari kepala
semua karyawan kepala Puskesmas, puskesmas untuk
Puskesmas, melakukan penilaian
kinerja bagi karyawan di

Kasubag TU mengisi form Kasubag TU memanggil Kasubag TU meminta


penilaian bagi semua karyawan yang dinilai karyawan membaca isi
karyawan Puskesmas, untuk menandatangani form penilaian dan
form penilaian, menandatangani hasil
penilaian apabila

Kepala Puskesmas Kasubag TU meminta Karyawan yang dinilai


menandatangani form tanda tangan ke kepala menanda tangani form
penilaian, Puskesmas, penilaian,

Kepala Puskesmas Kasubag TU membawa Setelah ditanda tangani


mengembaikan form form penilaian ke pejabat penilai Kasubag
penilaian ke Ka TU, DinasKesehatan untuk TU menyerahkan form
dimintakan tanda tangan penilaian ke karyawan,

Karyawan yang dinilai


Kasubag TU dan menerima form
karyawan penilaian,
mengarsip form

7.Unit terkait 1. Tim Mutu


2. Admen
8.Rekaman No Yang Isi Tanggal mulai
Historis diubah Perubahan diberlakukan
- - - -

You might also like