You are on page 1of 18

Kelompok 10

Kurniahasmita (171440111)
Rizky (171440121)
Wulandary (171440129)
• Pengertian NAPZA!
• Pengertian Narkotika!
• Pengertian Psikotropika!
• Pengertian Zat Adiktif lain!
• Pengolongan Narkotika dan contohnya!
• Penggolongan Psikotropika dan contohnya!
• Contoh zat adiktif lain!
• Ketergantungan obat!
Pengertian NAPZA

bahan/zat/obat bila masuk


kedalam tubuh manusia akan
mempengaruhi tubuh terutama
otak/susunan saraf pusat, sehingga
narkotika menyebabkan gangguan kesehatan
fisik, psikis, dan fungsi sosialnya
• NAPZA psikotropika karena terjadi kebiasaan, ketagihan
(adiksi) serta ketergantungan
(dependensi) terhadap NAPZA.
zat adiktif lain
zat atau obat yang berasal dari tanaman atau
bukan tanaman baik sintetis maupun semisintetis
Narkotika yang dapat menyebabkan penurunan atau
perubahan kesadaran, hilangnya rasa,
mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri,
dan dapat menimbulkan ketergantungan

zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis


bukan Narkotika, yang berkhasiat psikoaktif
Psikotropika melalui pengaruh selektif pada susunan saraf
pusat yang menyebabkan perubahan khas
pada aktivitas mental dan perilaku

bahan/zat yang berpengaruh psikoaktif diluar


Zat adiktif lain yang disebut Narkotika dan Psikotropika
Narkotika Golongan I Narkotika yang hanya dapat digunakan untuk tujuan
ilmu pengetahuan, dan tidak ditujukan untuk terapi serta mempunyai potensi sangat
tinggi menimbulkan ketergantungan.
Exp : heroin/putauw, kokain, ganja.

Narkotika Golongan II Narkotika yang berkhasiat


pengobatan digunakan sebagai pilihan terakhir, digunakan dalam terapi,
tujuan pengembangan ilmu pengetahuan serta mempunyai potensi tinggi
mengakibatkan ketergantungan.
Exp : morfin, petidin

Narkotika Golongan III Narkotika yang berkhasiat pengobatan, digunakan dalam


terapi, tujuan pengembangan ilmu pengetahuan serta mempunyai potensi ringan
mengakibatkan ketergantungan .
Exp : kodein
Kokain

tersedia dalam berbagai bentuk, biasanya bentuk serbuk yang dipakai


melalui dihirup atau disuntikan.
Kokain adalah stimulan SSP yang dapat meningkatkan denyut jantung,
midriasis, meningkatkan kewaspadaan, dan menunda kelelahan.
Kokain termasuk perangsang sistem saraf simpatik.

Efek kokain dosis normal


• Mengurangi nafsu makan
Efek kokain dosis tinggi
• Selain efek diatas, dapat timbul efek seperti sakit kepala, gelisah,
perilaku agresif, hilang konsentrasi, kehilangan libido, hilang motivasi
dan ambisi, nyeri dan serangan jantung.
Efek penggunaan kokain jangka panjang
• Pengguanan jangaka panjang dapat menimbulkan ketergantungan
baik psikis atau fisik atau bahkan sakit jiwa.
• Psikotropika golongan I:
Psikotropika yang hanya dapat digunakan untuk kepentingan ilmu pengetahuan
dan tidak digunakan dalam terapi serta mempunyai potensi amat kuat
mengakibatkan sindroma ketergantungan. (Contoh : ekstasi, shabu, LSD).
• Psikotropika golongan II :
Psikotropika yang berkhasiat pengobatan dan dapat digunakan dalam terapi,
dan/atau tujuan ilmu pengetahuan serta menpunyai potensi kuat mengakibatkan
sindroma ketergantungan. ( Contoh amfetamin, metilfenidat atau ritalin)
• Psikotropika golongan III :
Psikotropika yang berkhasiat pengobatan dan banyak digunakan dalam terapi
dan/atau untuk tujuan ilmu pengetahuan serta mempunyai potensi sedang
mengakibatkan sindroma ketergantungan (Contoh : pentobarbital,
Flunitrazepam).
• Psikotropika golongan IV :
Psikotropika yang berkhasiat pengobatan dan sangat luas digunakan dalam
terapi dan/atau untuk tujuan ilmu pengetahuan serta mempunyai potensi ringan
mengakibatkan sindrom ketergantungan (Contoh : diazepam, bromazepam,
Fenobarbital, klonazepam, klordiazepoxide, nitrazepam, seperti pil BK, pil
Koplo, Rohip, Dum, MG).
antara lain :
• - Psikostimulansia : amfetamin, ekstasi, shabu
• - Sedatif & Hipnotika (obat penenang, obat
tidur): MG, BK, DUM, Pil koplo dan lain-lain
• - Halusinogenika : Iysergic acid dyethylamide
(LSD), mushroom.
• LSD termasuk halusinogen yaitu zat yang dapat menimbulkan halusinasi.
Halusinasi adalah timbulnya perubahan persepsi pada seseorang yang
menyebabkan sesuatu yang terlihat atau terdengar tetapi sebenarnya tidak
ada, selain LSD zat yang dapat menimbulkan efek seperti ini adalah
kanabis, MDMA, MDEA, dan psilobilin.

• Efek setelah memakai LSD


-Otot terasa melilit
-Lemah, mati rasa dan gemetar
-Mual, muntah, dan terasa tergoncang-goncang
-Denyut jantung dan tekanan darah meningkat
-Halusinasi karena LSD
-Warna kelihatan lebih cerah, suara lebih keras dan tajam
-distorsi ruang dan waktu
-Tubuh terasa terbang atau merupakan bagian dari benda lain
• Exp :
• Minuman berakohol,
Minuman berakohol : Mengandung etanol etil alkohol,
yang berpengaruh menekan susunan syaraf pusat,
dan sering menjadi bagian dari kehidupan manusia
sehari-hari dalam kebudayaan tertentu. Jika
digunakan sebagai campuran dengan narkotika atau
psikotropika, memperkuat pengaruh obat/zat itu
dalam tubuh manusia.
• - Golongan A : kadar etanol 1-5%, (Bir)
• - Golongan B : kadar etanol 5-20%, (Berbagai jenis
minuman anggur)
• - Golongan C : kadar etanol 20-45 %, (Whiskey,
Vodca, TKW, Manson House, Johny Walker, Kamput.
• Penggunaan meminum minuman yang berakohol secara terus
menerus (tidak terkontrol) akan menimbulakan akibat sebagai
berikut:
• Ketergantungan
• Pola makan tidak teratur
• Peradangan dan pendarahan usus
• Kekurangan vitamin karena alkohol akan mengurangi nafsu
makan dan menghambat absorpsi beberapa vitamin
• Kekebalan tubuh menurun
• Peradangan hati
• Kerusakan otak, tangan dan kaki gemetar
• Ketergantungan obat (drug dependance) /kecanduan
situasi dimana penggunaan obat telah mengubah perilaku
dan metode pengguna, menciptakan kebutuhan untuk terus
menggunakan atau mendapatkan dosis lebih banyak.

• Ketergantungan psikis merupakan suatu keinginan untuk terus


meminum suatu obat untuk menimbulkan rasa senang atau untuk
mengurangi ketegangan dan menghindari ketidaknyamanan.
• mengurangi kecemasan dan ketegangan
• menyebabkan kegembiraan, euforia (perasaan senang yang
berlebihan) atau perubahan emosi yang menyenangkan
lainnya.
• menyebabkan perasaan meningkatnya kemampuan jiwa dan
fisik.
• mengubah persepsi fisik
obat Ketergantungan psikis Ketergantungan fisik
alkohol Ya ya

narkotik Ya ya

benzodiazepin Ya ya

inhalan Ya mungkin

amfetamin Ya ya

metemfetamin Ya ya

kokain Ya ya

psailosibin Ya mungkin

You might also like