You are on page 1of 10

SILABUS BOGA DASAR

Nama SMK : SMK N 3 Kota Solok


Program Keahlian : Tata Boga
Kompetensi Keahlian : Kuliner
Mata Pelajaran : Boga Dasar
Durasi : 108 jp
Kompetensi Inti
KI-3 (Pengetahuan) : Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasitentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang
dan lingkup kerja Tata Boga pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks,
berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia
kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
KI-4 (Keterampilan) :
Melaksanakantugasspesifikdenganmenggunakanalat, informasi, danprosedurkerja
yang lazimdilakukanserta memecahkanmasalahsesuaidenganbidangkerjaTata Boga.
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur
sesuai dengan standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Pokok JP Kegiatan Pembelajaran Alternatif
Kompetensi Penilaian
3.1 Menerapkan 3.1.1 menjelaskan jenis, Peralatan pengolahan 6  Mengamati peralatan Pengetahuan
pemilihan memasak melalui buku
fungsi dan makanan - Tes tulis
danpenggunaanpe boga dasar dan tayangan
- Tes lisan
ralatan karakteristik alat power point
pengolahan - Penugasan
masak  Melaporkan hasil
makanan pengamatan tentang alat
3.1.2 menjelaskan cara Keterampilan
dan pesawat memasak - Penilaian unjuk
kerja pesawat  Diskusi kelompok kerja
membahas tentang alat dan - penugasan
memasak masak
pesawat memasak
4.1 Mengoperasikan 4.1.1 menjelaskan
peralatan prosedur
pengolahan
makanan pengoperasian
pesawat memasak
4.1.2 menyiapkan
peralatan
pengolahan
makanan
3.2 Menerapkan berbagai 3.2.1 menjelaskan Penanganan dasar 6  Mengamati penanganan Pengetahuan
penanganan metode penanganan dasar pengolahan makanan dasar pengolahan - Tes tulis
makanan melalui - Tes lisan
dasar pengolahan pengolahan makanan
tayangan vidio seperti
makanan membuat abu qi, Keterampilan
- Penilaian unjuk
membuat santan ,
kerja
memarut kelapa, - Penugasan
4.2 Melakukan 4.2.1melakukan
pembuatan pewarna
penanganan metode penanganan dasar alamai, dll.
dasar pengolahan pengolahan makanan  Melaporkan hasil
pengamatan yang
makanan
dilakukan
 Mengomunikasikan
tentang penanganan
dasar pengolahan
makanan

3.3 Menerapkan teknik 3.3.1 menjelaskan Potongan bahan makanan 12  Mengamati bebagai jenis Pengetahuan
potongan bahan berbagai potongan potongan bahan makanan - Tes tulis
dari sayur, ikan, daging - Tes lisan
makanan bahan makanan dari dan unggas - Penugasan
sayur, ikan, daging,  Melaporkan hasil
dan unggas pengamatan tentang Keterampilan
potongan bahan makanan - Penilaian unjuk
3.3.2 mernyebutkan dari sayur, ikan, daging, kerja
- Penugasan
berbagai potongan dan unggas
bahan makanan dari  Mempraktekkan berbagai
sayur, ikan, daging, jenis potongan sayuran,
ikan, daging dan unggas
dan unggas

4.3 Melakukan teknik 4.3.1 membuat berbagai


potongan bahan jenis potongan bahan
makanan makanan dari sayur
4.3.2 membuat berbagai
jenis potongan bahan
makanan dari ikan
4.3.3 membuat berbagai
jenis potongan bahan
makanan dari daging
4.3.4 membuat berbagai
jenis potongan bahan
makanan dari unggas
3.4 Menerapkan berbagai 3.4.1 menyebutkan Metode atau teknik dasar  Mengamati teknik dasar Pengetahuan
teknik pengolahan metode / teknik dasar pengolahan makanan pengolahan makanan - Tes tulis
panas basah dan panas - Tes lisan
makanan pengolahan makanan kering melalui buku boga
3.4.2 Menjelaskan metode dasr dan tayangan vidio - Penugasan
/ teknik dasar  Melaporkan pengamatan
tentang teknik atau Keterampilan
pengolahan - Penilaian unjuk
metode memasak sesuai
kerja
makanan dengan klasifikasinya - penugasan
 Mengomunikasikan
teknik atau metode
4.4 Melakukan berbagai 4.4.1 melakukan metode / memasak
teknik pengolahan teknik dasar  Melakukan teknik atau
makanan pengolahan metode pengolahan
makanan
makanan
3.5 Menganalisis bumbu 3.5.1 menjelaskan Bumbu dasar dan 6  Mengamati jenis-jenis Pengetahuan
dasar dan turunannya pengertian bumbu turunannya pada masakan bumbu dasar dan - Tes tulis
turunannya memlalui - Tes lisan
untuk masakan 3.5.2 menjelaskan jenis- Indonesia buku dan bumbu yang - Penugasan
Indonesia jenis bumbu dasar ada
dan turunanya  Melaporkan jenis-jenis Keterampilan
bumbu dasar dan - Penilaian unjuk
4.5 Menunjukkan teknik 4.5.1 menjelaskan turunannya kerja
- penugasan
pembuatan bumbu pembuatan bumbu  Membuat jenis- jenis
dasar dan turunannya dasar dan bumbu dasar dan
turunannya
untuk masakan turunannya
Indonesia
3.6 Menganalisis 3.6.1 Menjelaskan jenis Wadah hidang dari sayur 9  mengamati jenis dan Pengetahuan
karakteristik wadah
bentuk wadah dan karakteristik dan buah - Tes tulis
hidang dari sayur dan - Tes lisan
hidangan dari wadah dari sayur buah melalui buku boga - Penugasan
sayur dan buah dan buah dasar
3.6.2 menjelaskan bahan  mengamati pembutan Keterampilan
wadah hidang dari sayur - Penilaian unjuk
dan alat yang dan buah melalui kerja
- penugasan
digunakan untuk tayangan vidio
wadah hidang dari  melaporkan jenis dan
karakteristik wadah
sayur dan buah hidang dari sayur dan
4.6 Menampilkan 4.6.1 membuat wadah buah
hidang dari sayur  membuat wadah hidang
berbagai bentuk
dari sayur dan buah
wadah hidangan dan buah
dari sayuran dan
buah
3.7 Menganalisis lipatan 3.7.1 menjelaskan jenis- Lipatan daun dan alas 6  Mengamati pembuatan Pengetahuan
daun dan alas lipatan daun dan alas
jenis lipatan daun hidang - Tes tulis
hidangan hidang melalui tayangan - Tes lisan
dan alas hidang vidio - Penugasan
3.7.2 menjelaskan  Melaporkan tentang jenis
karakteristik alat dan karakteristik alat dan Keterampilan
- Penilaian unjuk
yang digunakan bahan yang digunakan kerja
untuk pembuatan lipatan
untuk membuat Penugasan
daun dan alas hiding
lipatan daun dan alas  Membuat lipatan daun
hidang dan alas hidang

4.7 Menampilkan
lipatan daun dan 4.7.1 Menyiapkan bahan
alas hidangan
untuk lipatan daun
dan alas hidang
sesuai dengan jenis
yang akan dibuat
4.7.2 membuat lipatan
daun dan alas hidang

3.8 Menerapkan 3.8.1 menjelaskan  Pengertian garnis 9  Mengamati alat dan Pengetahuan
garnish makanan pengertian garnish  Fungsi garnis bahan dalam pembuatan - Tes tulis
 Karakteristik bahan dan garnish - Tes lisan
dan minuman 3.8.2 menjelaskan fungsi
alat yang digunakan dalam  Mengamati pembuatan - Penugasan
garnis pada pembuatan garnis garnis makanan dan
makanan dan  Jenis-jenis bahan makanan minuman Keterampilan
dalam pembuatan garnis  Melaporkan karakteristik - Penilaian unjuk
minuman bahan dan alat serta
kerja
3.8.3 menjelaskan pembuatan garnis - Penugasan
makanan dan minuman
karakteristik bahan
 Membuat garnis dan
dan alat yang maanan dan minuman
digunakan untuk
garnish makanan
dan minuman
4.8 Melakukan 4.8.1 menjelaskan
pembuatan garnish langkah-langkah
makanan dan
minuman membuat garnish
makanan dan
minuman
4.8.2 membuat garnish
makanan dan
minuman sesuai
rancangan
3.9 Menganalisis 3.9.1 menjelaskan  Pengertian makanan 6  Mengamati bahan dan Pengetahuan
pelengakap alat yang digunakan
makanan pengertian makanan - Tes tulis
 Karakteristik bahan dan dalam pembuatan - Tes lisan
pelengkap pelengkap alat dalampembuatan makanan pelengkap - Penugasan
3.9.2 Menjelaskan makanan pelengkap  Mengamati pembuatan
karakteristik bahan makanan pelengkap Keterampilan
melalui vidio - Penilaian unjuk
dan alat yang kerja
 Melaporkan bahan dan
digunakan untuk - Penugasan
alat yang digunakan untuk
pembuatan makanan membuat makanan
pelengkap
pelengkap
 Membuat makanan
pelengkap
4.9 Menunjukkan cara 4.9.1 menjelaskan langkah-
pembuatan langkah pembuatan
makanan makanan pelengkap
pelengkap 4.9.2 membuat makanan
pelengkap
3.10 Menganalisis 3.10.1 menjelaskan  Pengertian sambal 6  Mengamati bahan-bahan Pengetahuan
berbagai pengertian samabal Indonesia dan alat yang digunakan
- Tes tulis
sambal. 3.10.2 menjelaskan jenis-  Jenis-jenis sambal dalam pembuatan sambal
Indonesia Indonesia - Tes lisan
jenis sambal
Indonesia  Bahan-bahan pembuatan  Melaporkan bahan-bahan - Penugasan
4.10.1 menjelaskan cara sambal Indonesia yang digunakan dalam
membuat sambal pembuatan sambal Keterampilan
Indonesia - Penilaian unjuk
pada masakan
 Mendiskusikan cara kerja
Indonesia
pembuatan sambal
Penugasan
Indonesia
 Membuat berbagai jenis
4.10 Menunjukkan 4.10.1 menjelaskan sambal Indonesia Pengetahuan
jenis sambal dan langkah-langkah
- Tes tulis
pengembanganny pembuatan sambal
a - Tes lisan
Indonesia
4.10.2 membuat sambal - Penugasan
Indonesia
Keterampilan
- Penilaian unjuk
kerja
- Penugasan

Mengetahui Solok, Mei 2018


Kepala Sekolah Wakur Guru mata pelajaran

Drs.Efizal Arifin Desi Marlisa, S.Pd Nela Rahmawati, S.Pd


Nip. 19660226 199203 1005 Nip. 19871220 201101 2008

You might also like