You are on page 1of 26

MODUL AJAR KELAS 1 MATEMATIKA

BAB 4 BANGUN DATAR

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Praktik Pengalaman Lapangan I


Dosen Pembimbing Lapangan : Erika Laras Wahyuningtyas, M.Pd.
Guru Pamong : Christina Puji Rahayu S.Pd.SD., M.Pd.

Disusun Oleh :

AHMAD BAHRUDIN

NIM. 2321510005

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU PRAJABATAN UNIVERSITAS


VETERAN BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO
2023
MODUL AJAR

IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Kode ATP Acuan : -


Penyusun : Ahmad Bahrudin
Jenjang Sekolah : Sekolah Dasar (SD)
Fase/Kelas : A/I
Mata Pelajaran : Numerik
Elemen dan Capaian : Elemen Capaian Pembelajaran
Pembelajaran Geometri Peserta didik dapat mengenal dan
mengetahui ciri – ciri dari berbagai
bentuk bangun datar : segiempat,
segitiga, lingkaran
Kompetensi Awal : Peserta didik mengenal bangun datar
Alokasi Waktu : 2 X 35 menit
Profil Pelajar Pancasila : Berakhlak mulia : Berdoa sebelum memulai pembelajaran
Mandiri : mengerjakan LKPD, asesmen
Gotong royong : Bekerja kelompok
Kreatif :Menyusun bangun datar hingga menjadi sebuah
bentuk.
Target Peserta Didik : Reguler/Tipikal
Moda Pembelajaran : Tatap Muka
Pendekatan Pembelajaran : Konstektual
Model Pembelajaran yang : Project Based Learning
Digunakan
Metode Pembelajaran : Ceramah, Literasi digital, Penugasan, dan Diskusi.
Sarana dan Prasarana : 1. Laptop
2. LCD dan Proyektor
3. Speaker
4. Media Video, Stik es krim bersusun, tangram
LANGKAH PEMBELAJARAN

LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN:
1. Setelah menyimak video, peserta didik dapat mengenal bentuk bangun datar dengan tepat.
(C2)
2. Setelah menyimak video, peserta didik dapat menjelaskan ciri – ciri bangun datar dengan
tepat. (C2)
3. Setelah menyimak video, peserta didik dapat membuat kerangka bangun datar dengan
benda konkret. (C5)
PEMAHAMAN BERMAKNA:
1. Meningkatkan pemahaman peserta didik dalam mengenal bangun datar
2. Meningkatkan kemampuan siswa dalam menjelaskan ciri bangun datar
PERTANYAAN PEMANTIK:
1. Apakah dirumah kalian terdapat jendela?
2. Apa bentuk dari jendela yang ada dirumah kalian?
RENCANA ASESMEN:
Tujuan
Ranah Bentuk Penilaian Instrumen Teknik
Pembelajaran
Setelah Kognitif Tes Pilihan Ganda Tes Tulis
menyimak
video, peserta
didik dapat
mengenal bentuk
bangun datar
dengan tepat
Setelah Kognitif Tes Pilihan Ganda Tes Tulis
menyimak
video, peserta
didik dapat
menjelaskan ciri
– ciri bangun
datar dengan
tepat.
Setelah Psikomotorik Non – Tes Stik Bangun Project
menyimak Datar
video, peserta
didik dapat
membuat
kerangka bangun
datar dengan
benda konkret.

URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN


Muatan Inovatif
Estimasi
Tahap Kegiatan (TPACK, Profil
Waktu
Pancasila, dan 4C)
Pendahuluan 1. Guru mengucapkan salam 15 Menit
2. Peserta didik menjawab kabar
hari ini
3. Ketua kelas diminta memimpin PPK
berdoa (Religius)
4. Peserta didik dicek kerapihan
5. Peserta didik dicek kehadiran
6. Peserta didik menyanyikan (PPK)
Indonesia Raya Nasionalisme
7. Guru memberikan apersepsi
berupa :
a. Apakah dirumah kalian
terdapat jendela?
b. Apa bentuk dari jendela
yang ada dirumah
kalian?
8. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran
9. Peserta didik diberikan
motivasi oleh guru.
Inti Sintaks.1 Penentuan Pertanyaan 40 Menit
Mendasar
(Mengumpulkan Informasi)
10. Peserta didik mengamati video TPACK
yang disediakan oleh guru yang
berisikan penjelasan mengenai
bangun datar.
11. Peserta didik mengenal bentuk
dari bangun datar yang ada di
video tersebut.
12. Guru menghubungkan materi Contoh: TP
selanjutnya ciri – ciri bangun
datar dengan menampilkan
video yang menjelaskan ciri –
ciri bangun datar.
13. Peserta didik dan guru Communication
melakukan Tanya jawab
tentang ciri – ciri bangun datar.
Sintaks. 2 Mendesaian Perencanaan
Produk
14. Peserta didik dibagi menjadi 3 Collaboration
kelompok
15. Guru membagikan LKPD
16. Peserta didik mengamati video
pembuatan karya sederhana
bangun datar.
17. Peserta didik diminta
menuliskan alat dan bahan
serta menentukan prosedur
kegiatan
18. Peserta didik secara Communication
berkelompok memeriksa alat dan
bahan untuk perencanaan
karya sederhana bangun datar.
Sintaks. 3 Menyusun Jadwal
Pembuatan
19. Peserta didik dibimbing guru
membuat kesepakatan waktu
untuk menyelesaikan karya
sederhana bangun datar.
Sintaks. 4 Memonitoring Keaktifan
Peserta Didik dan Perkembangan
Proyek
20. Peserta didik diminta berhati – Creativity
hati dalam proses pengerjaan
karya sederhana bangun datar
21.Setelah 20 menit, peserta didik Critical thinking
diminta untuk melaporkan andproblem
tentang perkembangan proyek solving
karya sederhana bangun datar
kepada guru.
22.Guru memonitoring kegiatan
peserta didik dalam
menyelesaikan proyek karya
sederhana bangun datar
Sintak. 5 Menguji Hasil
23. Perwakilan peserta didik dari
Setiap kelompok menyampaiakn/
mempresentasikan hasil proyek
karya sederhana bangun datar.
24. Peserta didik dari kelompok Communication
lain dan guru memberikan
umpan.
25. Setiap kelompok diberikan
apresiasi serta saran agar
produk yang dihasilkan
menjadi lebih baik.
Sintak. 6 Evaluasi Pengalaman
Belajar
26. Setiap kelompok membuat Collaboration
laporan hasil karya bangun
datar dengan melengkapi
rancangan kegiatan yang telah
dikerjakan sebelumnya.
Penutup 27. Peserta didik dan guru bersama Communication 15 Menit
– sama membuat kesimpulan
kegiatan pada hari ini
28. Peserta didik mengerjakan soal Critical thinking
evaluasi. (Mandiri)
29. Guru melakukan penilaian
hasil belajar mengenai materi
yang telah dipelari
30. Peserta didik diberikan soal
pengayaan apabila nilai sudah
mencapai KKM, dan diberikan
soal remidi apabila belum
mencapai KKM.
31. Peserta didik dan guru Communication
melakukan refleksi dengan
Tanya jawab :
a. Apa yang telah kita pelajari
hari ini?
b. Kegiatan apa yang kalian
sukai dari pembelajaran
hari ini?
32. Peserta didik diberi gambar
emoji untuk mengungkapkan
perasaan mengikuti
pembelajaran hari ini.
33. Peserta didik bersama guru PPK
berdoa untuk menutup (Religius)
pembelajaran
REFLEKSI GURU
1. Apakah tujuan pembelajaran tercapai?
2. Apakah seluruh siswa mengikuti pembelajaran dengan baik?
3. Apakah terdapat kendala dalam pelaksanaan pembelajaran?
4. Bagimana cara mengatasi kendala tersebut?
5. Apa yang ingin dilakukan untuk meningkatkan pembelajaran selanjutnya?
REFLEKSI UNTUK PESERTA DIDIK
1. Apakah pembelajaran hari ini menyenangkan?
2. Apa yang kalian dapatkan setelah mengikuti pembelajaran hari ini?
3. Hal apa yang membuatmu bersemangat belajar pada hari ini?

Mngetahui, Sukoharjo, 21 November 2023


Kepala Sekolah Mahasiswa Praktikan

Christina Puji Rahayu, S.Pd.SD., M.Pd. Ahmad Bahrudin, S.Pd.


NIP. 197808262007012007 NIM. 2321520005
GLOSARIUM
 Bangun datar adalah suatu bangun yang berbentuk bidang datar.
 Tangram adalah suatu jenis permainan bentuk pola yang terdiri dari tujuan bagian atau
potongan terpisah.
DAFTAR PUSTAKA
Dedwi.Education Mathetaic. Youtube Video, 12:20. 20 Oktober 2020. dari
https://youtu.be/1v1zVQm3LiY?feature=shared
LAMPIRAN ASESMEN

A. Asesmen Diagnostik
a. Diagnostic Non Kognitif
No Pertanyaan
1 Bagaiman perasaanmu hari ini?
2 Siapakah yang menemanimu belajar?
3 Apakah mata pelajaran kesukaanmu?

b. Diagnostik Kognitif
No Pertanyaan
1 Apakah kalian pernah melihat jendela?
2 Jendela yang kalian miliki berbentuk bangun apa?
3 Apakah dirumah kalian memiliki jam dinding?

B. Asesmen Formatif
1. Penilaian Kognitif
a. Kisi - Kisi
Bentuk No
CP/Elemen Indikator Bobot
Soal Soal
Peserta didik Disajikan gambar, peserta didik PG 2 1
dapat mengenal mampu mengenal bentuk
dan menjelaskan bangun datar
ciri – ciri dari Disajikan gambar, peserta didik PG 2 2
berbagai bentuk mampu mengenal ciri dari
bangun datar : bangun datar segiempat
segiempat, Disajikan gambar, peserta didik PG 2 3
segitiga, lingkaran mampu mengenal ciri dari
bangun datar segitiga
Disajikan gambar, peserta didik PG 2 4
mampu mengenal ciri dari
bangun datar lingkaran
Disajikan tabel, peserta didik PG 2 5
mampu memilih ciri dari bangun
datar segitiga

b. Soal/Instrumen
No Soal
1 Perhatikan soal dibawah ini!

Gambar diatas merupakan bentuk bangun datar … .


a. Lingkaran
b. Segiempat
c. Segitiga
2

Bangun datar diatas memiliki … . sisi


a. 1
b. 3
c. 4
3

Bangun datar diatas memiliki … . titik sudut


a. 4
b. 3
c. 1
4 Perhatikan bangun datar lingkaran dibawah ini!
Pada bangun datar lingkaran diatas memiliki … . sisi dan … . titik sudut
a. 4 dan 3
b. 1 dan tidak ada
c. 4 dan 1
5 Perhatikan tabel dibawah ini!
A Memiliki 1 sisi
B Memiliki 3 sisi
C Memiliki 4 sisi
D Memiliki 4 titik sudut
E Memiliki 3 titik sudut

Dari tabel diatas, manakah yang termasuk ciri – ciri yang dimiliki bangun
datar segitiga … .
a. A dan D
b. B dan E
c. C dan D

c. Rubrik/Kunci Jawaban

No Jawaban
1 A (Lingkaran)
2 C (4)
3 B (3)
4 B ( 1 dan Tidak Ada)
5 B (B dan E)
d. Pedoman Penskoran

𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒑𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = 𝒙 𝟐𝟎
𝟐

2. Penilaian Keterampilan
a. Instrumen
CP/Elemen Mat Indikator Praktik
eri
Peserta didik dapat Numerik (Mengenal Dari video yang telah
mengenal dan menjelaskan Bangun Datar) disajikan peserta
ciri – ciri dari berbagai didik dapat membuat
bentuk bangun datar : kerangka bangun
Segiempat, segitiga, dan datar menggunakan
lingkaran. benda konkret.

b. Pedoman Penskoran
Petunjuk : Berilah tanda (√) pada kolom sesuai dengan keadaannya
No Kriteria 4 3 2 1
1 Peserta didik mampu membuat kerangka
bangun datar menggunakan benda konkret
1. Kerangka bangun datar tidak tebentuk
dan tidak selesai.
2. Kerangka bangun datar hanya
terbentuk 1 bangun saja.
3. Kerangka bangun datar dapat
terbentuk 2 bangun datar.
4. Kerangka bangun datar terbentuk
semua dan selesai.
Skor maksimum 4
Isilah rubric tersebut dengan penilaian :

4 = Jika 4 komponen terpenuhi

3 = Jika hanya 3 komponen terpenuhi

2 = Jika hanya 2 komponen terpenuhi

1 = jika hanya 1 komponen saja yang terpenuhi

3. Lembar Pengamatan Ketercapaian Profil Pancasila


a. Instrumen
Beriman
N
dan
Berkebhi i
Nama Bertakwa Bernalar Gotong
nekaan Mandiri l
No Peserta Kepada Kritis Royong
Global a
didik Tuhan
i
YME
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
4
5

Keterangan :
1 = Belum Terlihat
2 = Mulai Terlihat
3 = Mulai Berkembang
4 = Membudaya

b. Pedoman Penskoran
Jumlah skor maksimal = 20 𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 = 𝑥100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
LAMPIRAN MEDIA PEMBELAJARAN

Ringkasan Media Pembelajaran


Kelas/ Semester : I/I
Alokasi Waktu : 2 JP
Tujuan Pembelajaran :
 Setelah menyimak video, peserta didik dapat mengenal bentuk bangun datar
dengan tepat.
 Setelah menyimak video, peserta didik dapat menjelaskan ciri – ciri bangun datar
dengan tepat.
 Setelah menyimak video, peserta didik dapat membuat kerangka bangun datar
dengan benda konkret.

Tujuan Jenis Deskripsi Cara


No. Fungsi
Pembelajaran Media Media Penggunaan
1 Setelah Video Berisikan Membantu Video
menyimak Interaktif penjelasan siswa untuk ditayangkan
video, peserta mengenai memahami menggunakan
didik dapat materi bangun materi yang bantuan laptop/
mengenal datar yang disampaikan computer yang
bentuk bangun dikemas dalam oleh guru disambungkan
datar dengan bentuk video ke proyektor.
tepat.

2 Setelah Benda Sebuah benda Membantu Peserta didik


menyimak Konkret nyata yang peserta didik mampu
video, peserta memiliki memahami menggunakan
didik dapat bentuk bangun bentuk media tersebut
mengenal datar bangun datar dengan di
bentuk bangun segiempat, dengan lebih pegang dan
datar dengan segitiga, nyata diamati.
tepat. lingkaran
3 Setelah Stik es Stik es krim Membantu Stik es krim
menyimak krim yang disusun peserta didik disusun hingga
video, peserta menggunakan memahami membuat
didik dapat plastisin bentuk mentuk bangun
membuat sehingga bangun datar datar, kemudian
kerangka membentuk dengan lebih disetiap
bangun datar bentuk bangun nyata ujungnya
dengan benda datar diberikan sebuat
konkret. plastisin agar
dapat menyatu
antara stik es
krim satu
dengan satunya.

Media Pembelajaran
a. Media Konkret

b. Media Video Interaktif


Silakan dilampirkan
BANGUN DATAR
KELAS I/FASE A

OLEH :

AHMAD BAHRUDIN, S.Pd.


IDENTITAS :

NUMERIK
KELAS I/FASE A
SEKOLAH DASAR
BANGUN DATAR

TUJUAN PEMBELAJARAN
SETELAH MENYIMAK VIDEO, PESERTA DIDIK DAPAT MENGENAL BANGUN DATAR DENGAN TEPAT.

SETELAH MENYIMAK VIDEO, PESERTA DIDIK DAPAT MENYEBUTKAN CIRI - CIRI BANGUN DATAR

DENGAN TEPAT.

SETELAH MENYIMAK VIDEO, PESERTA DIDIK DAPAT MENYUSUN BEBERAPA BANGUN DATAR

DENGAN ORIGAMI.
BANGUN DATAR ?

BANGUN DATAR ADALAH SUATU BANGUN YANG


BERBENTUK BIDANG DATAR.

MACAM - MACAM BANGUN DATAR


SEGIEMPAT

SEGITIGA

LINGKARAN
CIRI - CIRI BANGUN DATAR
BANGUN JUMLAH TITIK
DATAR SISI SUDUT

4 4

3 3

1 -
CONTOH BENDA DISEKITAR KITA

SEGIEMPAT

SEGITIGA

LINGKARAN
TANGRAM ADALAH SUATU JENIS PERMAINAN
BENTUK POLA YANG TERDIRI DARI TUJUH BAGIAN
ATAU POTONGAN TERPISAH

CONTOH TANGRAM

ANAK AYAM KUCING BEBEK KUDA

JERAPAH IKAN BURUNG ORANG DUDUK


lEMBAR KERjA PESERtA DiDiK
Nama:
SISI DAN TITIK SUDUT
BANGUN DATAR
KELAS I/ fASE A
SEKOLAH DASAR

MENGETAHUI JUMLAH SISI DAN TITIK SUDUT

Alat dan Bahan :


1.
2.
3.
Tujuan Pembelajaran :
Setelah menyimak video, peserta didik dapat mengenal ciri – ciri
bangun datar dengan tepat.

Silahkan diskusikn dengan kelompok kalian!


1. Gambar lah bentuk bangun datar yang telah kalian buat
menggunakan stik es krim!
Jawab :

2. Berapakan jumlah sisi dan titik sudut dibawah ini !

S= S= S=

Ts = Ts = Ts =
Nama : Kelas :

REMIDI
Tarik garis untuk menghubungkan gambar dengan
bentuk bangun datar yang cocok !
Nama : kelas :

PENGAYAAN
Jawablah kotak kosong dibawah ini dengan benar !

Titik
Benda Sisi
Sudut

You might also like