You are on page 1of 4

Contoh kata kerja operasional (KKO) untuk merumuskan

Kompetensi Dasar (KD) atau indikator

Taksonomi Bloom (6 kategori)

Katagori Kognitif Contoh Kata deskriptif Contoh rumusan


Proses Intelektual Mengingat Siswa mampu:
1. Pengetahuan Mendaftar  Mendaftar berbagai jenis
Pengetahuan mencakup Mendefinisikan sumberdaya alam yang tidak dapat
semua tingkah laku yang Mengenali diperbarui.
menekankan ingatan baik Menyebutkan  Mendefinisikan konduksi.
pengenalan atau ingatan dari dst  Mengenali perlunya data
materi, ide atau fenomena. kuantitatif ketika mendeskripsikan
gejala alam.

2. Pemahaman Mendeskripsikan  Mendeskripsikan terjadinya


Katagori pemahaman: Memahami gerhana matahari dengan
a. menterjemahkan Menggarisbawahi menggunakan model dan gambar.
b. menafsirkan Memparafrase  Mengidentifikasi sumber-sumber
(mengklarifikasi arti) Mengidentifikasi energi dalam kehidupan sehari-
c. ekstrapolasi (jauh di luar Memadukan/menjodohkan. hari.
informasi yang Memprediksi  Memprediksi kemungkinan
diberikan). Memberi nama konsekuensi yang timbul dari aksi
Memberi label yang dilakukan.
Menginterpolasi. 
Mengekstrapolasi  Menafsirkan data untuk
Menafsirkan menunjukkan bahwa sifat dan
Menempatkan struktur bahan mempengaruhi
Mentabulasi kegunaannya.
Mengilustrasikan.  Memberikan contoh yang sesuai
Membuat sketsa dengan aturan
Menggambar
 Membuat grafik yang
Membuat grafik
mengilustrasikan hubungan antara
Memberikan contoh
sekumpulan data.
Mengumpulkan
 Mengilustrasikan tentang apa yang

dimaksud dengan kesimpulan yang
dapat dibenarkan dan yang tidak
dapat dibenarkan.
 Mengumpulkan informasi tentang
akibat perubahan musim terhadap
tumbuhan, hewan dan kegiatan
manusia (pertanian).
3. Aplikasi
Aplikasi meliputi Menerapkan  Menghubungkan antara struktur
penggunaan sesuatu dalam Menghubungkan bahan dan sifat-sifatnya.
cara tertentu. Ini melibatkan Menunjukkan  Menjelaskan mengapa beberapa
unsur kreativitas yang Mencampur makhluk hidup punah.
meliputi bagaimana Mendemonstrasikan  Membuat poster yang
fenomena khusus dapat Mengaduk menunjukkan kepedulian terhadap

Bintek TPK & workshop KTSP (Puskur)


Katagori Kognitif Contoh Kata deskriptif Contoh rumusan
digunakan dalam situasi baru Mengukur makhluk hidup dan lingkungan.
dimana tidak ada solusi yang Membuat  Mengkaitkan antara musim dan
ditetapkan. Mengkaitkan jenis pakaian yang dikenakan
Menyaring manusia.
Mengembangkan  Menstransfer konsep konservasi
Menguapkan energi dari fisika ke kimia.
Menstransfer  Menggunakan mikroskop untuk
Memotret mengamati bakteri
Membangun  Menceritakan pengalaman ketika
Mengkalibrasi bertamasya ke pantai.
Menjelaskan  Mendemonstrasikan cara kerja alat
Menyiapkan pemanas air.
Menyimpulkan sementara  Mendemonstrasikan pengetahuan
Mengkomputasikan tentang istilah-istilah yang
Mempertahankan berkaitan dengan pertumbuhan
Memecahkan (besar/kecil, tua/muda,
Mencatat bayi/dewasa, biji/tumbuhan).
Menceritakan
 Menarik kesimpulan berkaitan
Menyajikan
dengan informasi yang
Berpartisipasi dalam
dikumpulkan dan tujuan
Membuat laporan
penyelidikan.
Mencari pola
 Menyajikan informasi yang
Menggunakan
menggambarkan berbagai jenis

daur hidup (termasuk
metamorfosis) makhluk hidup
yang dikenalnya.

4. Analisis
Analisis meliputi penguraian Menganalisis  Menganalisis hubungan antara
dari sesuatu yang Menafsirkan sikap social dan keputusan tentang
menyeluruh ke komponen Mengidentifikasi penerapan sains.
yang kecil. Ini merupakan Memisahkan  Menafsirkan grafik pertumbuhan
suatu proses berfikir. Menguraikan menjadi tanaman.
Urutan analisis: bagian komponen  Membedakan antara fakta dan
(1) mendaftar elemen Mendiskriminasi opini.
(2) menetapkan asal Membedakan
usul hubungan antar Mendeteksi
elemen Membuat katagori
(3) mengidentifikasi …
pengorganisasian
prinsip atau prinsip-
prinsip di belakang
materi yang
sesungguhnya atau
fenomena yang
dituju.

5.Sintesis Mengkombinasikan  Mengkombinasikan beberapa


Sintesis adalah Menyatakan kembali bahan untuk membuat model

Bintek TPK & workshop KTSP (Puskur)


Katagori Kognitif Contoh Kata deskriptif Contoh rumusan
mengkombinasikan bersama- Memodifikasi sederhana.
sama sejumlah elemen dalam Merangkum/meringkas  Merangkum buku cerita Siti
rangka membentuk Menaksir/memperkirakan Nurbaya yang menggambar kan
keseluruhan yang koheren. Membuat generalisasi alur seluruh cerita.
Sub katagori sintesis: Menarik kesimpulan  Membuat generalisasi tentang jenis
 Hasil dari kombinasi Membuat turunan interaksi yang terjadi antara
yang unik. Memperbaiki/revisi makhluk hidup dan komponen tak
 Hasil dari suatu Mengelola/ hidup di suatu lingkungan.
perencanaan atau mengorganisasikan  Merancang percobaan untuk
usulan suatu operasi. Merancang membuktikan bahwa bunyi dapat
 Turunan dari suatu Mengklasifikasikan diserap atau dipantulkan.
hubungan yang Merumuskan  Mengusulkan tiga cara untuk untuk
abstrak. Mengusulkan menghemat listrik.
Memasang/merakit/  Menarik kesimpulan dari data yang
assembling dikumpulkan.
…  Menyajikan informasi dalam
bentuk grafik.

6. Evaluasi Mengevaluasi  Mengevaluasi konsekuensi


Evaluasi merupakan tingkat Mengkualifikasi jangka pendek dan panjang dari
taksonomi yang paling Menduga berbagai cara memperoleh dan
tinggi. Ini mencakup Memutuskan menggunakan energi.
kombinasi dari semua lima Memilih  Membandingkan dan
katagori lainnya. Evaluasi Menjustifikasi mengkontraskan beberapa teori
dapat berupa kualitatif atau Memverifikasi  Menetapkan kesalahan logis dalam
kuantitatif, langsung atau Menilai menganalisis data.
tidak langsung, subjektif atau Mengkontraskan  Membuat keputusan yang tepat
objektif. Mengkritik berdasarkan data yang disajikan.
Memilih  Mengevaluasi percobaan dalam hal
Mendebatkan tujuan dan mengkritik rancangan
Mendiskusikan percobaan.
Mempertahankan  Menentukan beberapa keuntungan
Mendukung dalam menggunakan taksonomi
Menyerang dalam klasifikasi.
Mempertanyakan
 Menaksir harga suatu barang
Menghindari
berdasarkan tampilan dan
Mencaritahu
kualitasnya.
Membandingkan
 Mendiskusikan cara-cara untuk
Menentukan
mengkontrol panas dan dingin

dalam rancangan rumah.
 Mendiskusikan pemikirannya
tentang kebutuhan makhluk hidup.

Catatan:

Dalam merumuskan KD/indicator hindari kata-kata kerja seperti:


- mengetahui - menikmati
- menghargai - percaya

Bintek TPK & workshop KTSP (Puskur)


- menyadari - belajar tentang
- memperoleh pengetahuan - percaya akan

Mengapa? Karena kata kerja itu hanya memberikan pengalaman siswa yang paling sempit

Bintek TPK & workshop KTSP (Puskur)

You might also like