You are on page 1of 6

MAKALAH TUGAS B.

INGGRIS

ANALYSIS OF DICTION AND STYLE OF LANGUAGE IN


STUDENT CONVERSATIONS

Disusun oleh :

OKA MILVINA MAULIZA: 221010220071

UNIVERSITAS UBUDIYAH INDONESIA


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
PRODI FARMASI
2022
ABSTRAK
Bahasa adalah kemampuan yang dimiliki manusia untuk berkomunikasi dengan manusia
lainnya menggunakan tanda, misalnya kata dan gerakan. Kajian ilmiah bahasa disebut ilmu
linguistik. Dalam video tersebut terdapat dua mahasiswi yang sedang membahas tentang
kegiatan mereka setelah pulang dari kampus, yang mana mereka seling menukar pendapat
antara memasak atau membeli makan siap saji. Mereka juga membahas tentang makanan yang
disukai dan yang tidak disukai. dalam video tersebut bahasa yang digunakan adalah bahasa
sehari-hari yang non formal.
Kata Kunci: Bahasa, gaya Bahasa

ABSTRACK

Language is the ability that humans have to communicate with other humans using signs,
such as words and gestures. The scientific study of language is called linguistics. In the video
there are two female students who are discussing their activities after returning from campus,
where they exchange opinions between cooking or buying ready-to-eat food. They also discuss
what food they like and don't like. In this video, the language used is non-formal, everyday
language.
Keywords: Language, and language style
BAB I

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Bahasa dalam kehidupan sehari-hari sangatlah penting. Selain sebagai alat komunikasi
juga sebagai lambang identitas suatu bangsa. Bahasa adalah kemampuan yang dimiliki
manusia untuk berkomunikasi denganmanusia lainnya menggunakan tanda, misalnya kata
dan gerakan. Kajian ilmiah bahasa disebut ilmu linguistik. Dan Bahasa yang kita gunakan
pada negara kita ini iala Bahasa Indonesia.
Bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan dan bahasa Negara di Negara Kesatuan
Republik Indonesia ini memiliki fungsi yang sangat dominan dalam segala aspek di dalam
kehidupan bermasyarakat. Bahasa Indonesia harus dipelajari, dikembangkan, dan
dioptimalkan penggunaannya maupun fungsinya. Melalui mata pelajaran Bahasa Indonesia
diharapkan tumbuh sikap bangga dalam menggunakan bahasa Indonesia sehingga akan
tumbuh juga kesadaran akan pentingnya nilai-nilai yang terkandung di dalam bahasa
Indonesia. Oleh karena itu pada maklah kali ini, peneliti ingin melakukan penelitian tentang
analisis kebahasaan dalam vidio percakapan mahasiswa.
1.2 Rumusan Masalah
1.2.1 Apa pengertian bahasa?
1.2.2 Siapa saja yang melakukan percakapan dalam video tersebut?
1.2.3 Apa isi percakapan dalam video tersebut?
1.2.4 Bagaimana struktur bahasa yang digunakan dalam vidio tersebut?
1.2.5 Apa tujuan dan manfaat mereka dalam percakapan tersebut?
1.2.6 Apa pendapat penulis tentang percakapan tersebut?
1.3 Tujuan
1.3.1 Untuk dapat mengetahui apa pengertian bahasa
1.3.2 Untuk dapat mengetahui Siapa saja yang melakukan percakapan dalam
video tersebut
1.3.3 Untuk dapat mengetahui isi percakapan dalam video tersebut
1.3.4 Untuk dapat mengetahui struktur bahasa yang digunakan dalam video tersebut
1.3.5 Untuk dapat mengetahui tujuan dan manfaat mereka dalam percakapan tersebut
1.3.6 Untuk dapat mengetahui pendapat penulis tentang percakapan tersebut
BAB II

PEMBAHASAN
2.1 Pengertian Bahasa

Bahasa adalah kemampuan yang dimiliki manusia untukberkomunikasi dengan manusia


lainnya menggunakan tanda, misalnya kata dan gerakan. Kajian ilmiah bahasa disebut ilmu
linguistik. Manusia merupakan mahkluk sosial yang harus berinteraksi dengan sesamanya
dalam memenuhi berbagai kebutuhan hidup. Karena itu, manusia tidak mungkin bisa hidup
sendiri tanpa berinteraksi dengan orang lain. Di dalam kehidupan sehari-hari, manusia
mengenal kebudayaan dan menciptakan berbagai wujud ide, aktivitas, hingga artefak untuk
memenuhi kebutuhan hidupnya. Bahasa dalam kehidupan sehari-hari sangatlah penting. Selain
sebagai alat komunikasi juga sebagai lambang identitas suatu bangsa. Bahasa di negara kita
yang kita gunakan sehari-hari adalah bahasa indonesia.

2.2 Tokoh dalam video percakapan


Dalam video percakapan tersebut terdapat dua orang mahasiswa yang sedang melakukan
percakapan didepan selah satu kelas pada Universitas Ubudiyah Indonesia. Keduanya adalah
mahasiswa universitas ubudiyah indonesia jurusan farmasi angkatan 22. Yang memakai hijab
pasmina berwarna hitam bernamanasyani elisiya seorang mahasiswa farmasi b yang berasal
dari lamno kebupaten aceh jaya . Sedangkan yang berhijab peris hitam bernama oka milvina
mauliza juga seorang mahasiswa farmasi b yang berasal dari alue bata.

2.3 Isi percakapan dalam video


Dalam video tersebut terdapat dua orang mahasiswi yang sedang melakukan percakapan.
Mereka membahas tentang kegiatan mereka setelah pulang dari kampus, yang mana mereka
seling menukar pendapat antara memasak atau membeli makan siap saji. Mereka juga
membahas tentang makanan yang disukai dan yang tidak disukai.

2.4 Struktur bahasa dalam video percakapan dua mahasiswi


Struktur bahasa yang dgunakan dalam video percakapan tersebut adalah non formal.
Dikarenakan mereka menggunakan bahasa sehari-hari yang non formal sehingga struktur
bahasanya masih bercampur.
2.5 Tujuan dan manfaat percakapan dalam video
Percakapan dua orang mahasiswi dalam video tersebut bertujuan untuk saling menghargai
pendapat antara satu sama lain walaupun adanya perbedaan tentang menu makanan apa yang
akan dibeli, dan makanan yang disukai maupun tidak disukai.

2.6 Pendapat penulis tentang percakapan dalam video tersebut


Menurut saya, video tersebut adalah video percakapan antara dua mahasiswa yang saling
menukar pendapat tentang kegiatan apa yang ingin mereka lakukan setelah pulang dari kampus
yaitu mereka ingan memasakan atau membeli makanan siap saji.
BAB III
KESIMPULAN

3.1 Kesimpulan

Dari penjabaran di atas mengenai percakapan dua mahasiswi tersebut dapat kita
simpulkan bahwa, bahasa adalah alat komunikasi yang digunakan untuk dapat saling
berkomuniasi untuk memahami maksud dan tujuan satu dengan yang lainnya. Kita
bangsa indonesia menggunkan bahasa indonesia sebagai bahasa nasional. Dengan
mengikuti kaidah-kaidah kebahasaan. Dalam video tersebut menjelaskan bahwa dua
mahasiswi yang sedang bercerita tentang kegiatan apa yang ingin mereka lakukan
setelah pulang dari kampus. Dan juga mereka saling menghargai pendapat satu sama
lain. Pada video tersebut keduanya menggunakan bahasa sehari-hari yang nonformal,
dan tidak baku.

3.2 Saran

Diharapkan untuk selalu mempelajari Bahasa Indonesia yang baik dan benar sesuai
dengan kaedah-kaedah KBBI agar menjadi bangsa yang unggul, dan mempermudahkan
berkomunikasi. Dan juga menetapkan sikap saling menghargai pendapat orang lain.

You might also like