You are on page 1of 18

ENZIM - ENZIM

DALAM SISTEM PENCERNAAN


ENZIM AMILASE
ENZIM MALTASE
ENZIM LAKTASE
ENZIM LIPASE
ENZIM PROTEASE
ENZIM SUKRASE
ENZIM EREPSIN
ENZIM TRIPSIN
ENZIM PTIALIN
ENZIM HCL
ENZIM PEPSINOGEN
ENZIM RENIN
ENZIM ENTEROKINASE
logo
PENGERTIAN ENZIM

Enzim adalah biomolekul yang berfungsi


sebagai katalis (senyawa yang
mempercepat proses reaksi tanpa habis
bereaksi) dalam suatu reaksi kimia. Bila zat
ini tidak ada maka proses-proses tersebut
akan teljadi lambat atau tidak
berlangsung sama sekali.
logo
ENZIM AMILASE

Enzim Amilase penting untuk


pencernaan karbohidrat.
Ia memecah pati menjadi gula atau
glukosa yang diproduksi oleh
prankeas dan dicerna oleh usus halus.
logo
ENZIM MALTASE

Enzim Maltase disekresikan oleh usus


kecil dan bertanggung jawab untuk
memecah maltosa (gula malt) menjadi
glukosa (gula sederhana) yang
digunakan tubuh sebagai energi. enzim
ini diproduksi oleh usus halus.
ENZIM LAKTASE

adalah jenis enzim yang memecah


laktosa, gula yang ditemukan dalam
produk susu, menjadi gula sederhana
glukosa dan galaktosa
diproduksi oleh enterosit atau sel-sel
epitel pada usus halus.
ENZIM LIPASE

Enzim Lipase berfungsi untuk


memecah lemak menjadi asam lemak
dan gliserol (alkohol gula sederhana)
yang diproduksi oleh pankreas, mulut,
dan lambung.
ENZIM PROTEASE

Enzim Protease ini juga disebut


peptidase, enzim proteolitik, atau
proteinase.
Fungsi enzim pencernaan ini memecah
protein menjadi asam amino,enzim ini
terdapat di lambung dan pankreas.
ENZIM SUKRASE

Enzim Sukrase disekresikan oleh usus


kecil, di mana ia memecah sukrosa
menjadi fruktosa dan glukosa, gula
sederhana yang bisa diserap tubuh.
ENZIM ERIPSIN

Enzim erepsin menguraikan petron


menjadi asam amino yang di produksi
oleh usus halus
ENZIM TRIPSIN

Enzim tripsin mencerna protein menjadi


asam amino di produksi oleh prankeas.
logo
ENZIM PTIALIN

Enzim ptialin
mencerna karbohidrat
menjadi glukosa dan
maltosa terdapat di dalam
mulut.
logo
ENZIM HCL

Enzim HCL membunuh


mikroorganisme dan mengaktifkan
pepsinogen terdapat di lambung.
logo
ENZIM PEPSINOGEN

Enzim pepsinogen
diaktifkan HCL menjadi pepsin untuk mencerna
protein menjadi pepton dibuat oleh sel-sel di
lapisan dinding lambung.
logo
ENZIM RENIN

Enzim renin
menggumpalkan protein susu
(kasein) diproduksi oleh sel-sel
khusus pada ginjal.
logo
ENZIM ENTEROKINASE

Enzim enterokinase berfungsi untuk


mengaktifkan tripsinogen menjadi
tripsin enzim yang dihasilkan mukosa
usus duodenum yang mengubag
zimogen dan tripsinogen yang belum
aktif menjadi tripsin yang aktif yang
akan mengurai ikatan peptida.
logo

TERIMA KASIH
KELOMPOK 6
Yemima Karenina Putrigumaria Bessie
Ruth Grace Yunita Sesatonis
Tabita Natali Laure
Yun En Susan Senge
Selchi Margaritha Boik
Wafiq Fadillah
Yulita Chaessharini Do

You might also like