You are on page 1of 21

LAPORAN KEGIATAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI PT BINA USAHA WARGA

Disusun untuk memenuhi sebagai persyaratan Mengikuti Ujian Nasional

Tahun Pelajaran 2022 / 2023

Disusun oleh:
ADI PUTRA
NISN. 3064471002

PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA


KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
SMK S DARUNNADWAH

Tahun 2023
LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Praktek Kerja Industri (Prakerin) Yang Disusun Oleh:


Nama : Adi Putra

NISN : 3064471002
Program studi keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan

Kompetensi keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan

LAPORAN KEGIATAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

PENGELOLAAN SISTEM INFORMASI PT BINA USAHA WARGA

Telah disahkan pada :

Hari. :
Tanggal. :

Pembimbing Perusahaan / Instalasi Pembimbing Sekolah

MUHAYAT, S. Pd.I
Mengetahui

Kepala Sekolah Ka.Program Keahlian Teknik Komputer


SMK S Daarunnadwah dan Jaringan

GUNAWAN, S.Sos.I, M.Pd LISAH, S.KOM

ii
KATA PENGANTAR
Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT, dengan segala rahmat
dan karunianya akhirnya saya bisa melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Industri
(PRAKERIN) dengan sangat lancar hingga batas akhir waktu kegiatan.

Dan Sholawat serta salam terlimpah curahkan kepada junjungan nabi


besar kita yakni baginda Nabi besar Muhammad SAW yang telah membawakan
dari zaman kegelapan menuju jaman terang benderang, yang memberikan kita
banyak ilmu pengetahuan, dan yang telah memberikan contoh perilaku dan sikap
yang baik untuk umat manusia agar manusia bisa memanusiakan manusia.

Sebagai siswa SMK Darunnadwah sangat berterima kasih kepada


pembimbing yang telah memberangkatkan saya untuk melaksanakan kegiatan
Praktek Kerja Industri ini sehingga saya dapat mengetahui bagaimana rasanya
duduk dikursi kantor layaknya seorang karyawan dan banyak menambah wawasan
dan pengalaman kerja.

Tidak lupa pula saya mengucapkan terima kasih banyak kepada pihak
instansi yang telah membantu dan membimbing saya dalam mengerjakan sesuatu
yang bersangkutan dengan bidang komputer, yang tadinya saya tidak mengetahui
fungsinya, sekarang saya bisa mengetahuinya bahkan lebih mendalam lagi
pengetahuannya, dan sebelumnya saya meminta maaf apabila ada kata-kata yang
kurang berkenan atau perilaku yang mungkin terpandang buruk

Laporan ini dapat terbuat dan diselesaikan dengan adanya bantuan dari
pihak pembimbing dari pihak sekolah maupun baik instalasi, oleh karena itu
penulis dengan tulus mengucapkan terimakasih kepada:

 Bapak Gunawan,S.Sos.I, M.Pd selaku kepala sekolah SMK


DARUNNADWAH
 Bapak Muhayat,S.Pd.I selaku pembimbing SMK DARUNNADWAH
 Bapak selaku pembimbing instalasi
 Bapak / ibu guru yang mengajar saya

iii
 Teman-teman yang setia membantu dalam penyusunan laporan praktek
kerja instalasi (PRAKERIN) ini.

Akhir dari kesempatan ini saya menyampaikan berterima kasih kepada


semua pihak yang turut membantu dalam upaya penyelesaian laporan ini. Penulis
juga mengharapkan saran dan kritik demi perbaikan dan penyempurnaan laporan
ini. Dan semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan dan
bermanfaat bagi semua pembaca.Amiinn.

Kramatwatu, Juni 2023

Penyusun

Adi Putra

iv
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.......................................................................................... i
HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................ ii
KATA PENGANTAR ....................................................................................... iii
DAFTAR ISI...................................................................................................... v
BAB I PENDAHULUAN
1.1.Latar belakang ................................................................................... 1
1.2.Maksud dan tujuan ............................................................................. 1
1.3.Manfaat.............................................................................................. 2
1.4.Sistematika penulisan ......................................................................... 3

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1. Gambaran umum Perusahaan............................................................. 4


2.2. Visi dan Misi Pt. Bina Usaha Warga .................................................. 4
2.3. Jadwal kegiatan ................................................................................. 5
2.4. Struktur Organisasi Pt. Bina Usaha Warga ......................................... 10

BAB III PEMBAHASAN DAN TEMUAN

3.1. Kajian dan teori ................................................................................. 11


32.Temuan studi....................................................................................... 12

BAB IV PENUTUP

4.1. Kesimpulan ....................................................................................... 13


4.2. Saran ................................................................................................. 13

LAMPIRAN

DAFTAR PUSTAKA

v
1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


1.1.1 Latar Belakang Praktek Kerja Idustri (PRAKERIN)
Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) adalah salah satu kegiatan yang
dilaksanakan oleh setiap siswa sekolah kejuruan, mencangkup pengalaman
kerja dan tugas lain yang sesuai dengan program keahliannya masing-masing,
Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) yang dilaksanakan pada semester II
tidak diartikan dengan pengenalan medan dan pembentukan keterampilan
terbatas sehingga secara sepenuhnya siswa dapat berdiri sendiri.

1.1.2 Latar Belakang Perusahaan


Setiap perusahaan sangatlah membutuhkan karyawan sebagai tenaga
kerja yang membantu menjalankan aktivitas yang ada di dalam perusahaan
karyawan adalah asset yang paling penting di perusahaan karna karyawan
memiliki pengaruh besar dalam kesuksesan perusahaan. Karena tombak
keberhasilan perusahaan ada ditangan para karyawan, jika karyawan tidak
memiliki inisiatif di dalam pekerjaannya maka pekerjaan yang diciptakan dan
dihasilkan tidaklah sempurna sesuai dengan apa yang diharapkan oleh
perusahaan pada karyawan.
Pt. Bina Usaha Warga ini adalah koperasi sekaligus perusahaan dan Pt.
Bina Usaha Warga ini milik warga Kampung Gunung Sugih, yang
bertempatan di kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon.

1.2 Maksud dan Tujuan


Tujuan adanya kegiatan Praktek Kerja Industri adalah untuk mencapai
visi dan misi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan sebagai syarat untuk
mengikuti ujian, serta untuk memperkenalkan pada siswa pada dinia
pekerjaan.

1.3 Manfaat
Pada pelaksanaan PRAKERIN di PT. Bina Usaha Warga ini telah
melakukan praktek melancarkan komputer, selain dari menjelaskan tentang
praktek melancarkan komputer dalam pelaksanaan PRAKERIN di PT. Bina
Usaha Warga ini juga dapat menambah wawasan dan mengetahui bagai mana
karyawan melakukan pekerjaan dibidang administrasi/perkantoran.
1. Dapat menambahkan wawasan dan keterampilan dalam dunia kerja.
2. Melatih kemampuan dan keterampilan dalam hal bekerja, melatih
berkomunikasi yang baik, mendapat pengalaman yang bagus, dan skill
serta pengetahuan tentang dunia kerja.
3. Dapat menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas, yaitu tenaga kerja
yang melalui tingkat pengetahuan, etos kerja, keterampilan, yang sesuai
dengan tuntunan lapangan kerja.

2
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PENGESAHAN
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
1.1.Latar belakang
1.2.Maksud dan tujuan
1.3.Manfaat
1.4.Sistematika penulisan

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1. Gambaran umum Perusahaan


2.2. Visi dan Misi Pt. Bina Usaha Warga
2.3. Jadwal kegiatan
2.4. Struktur Organisasi Pt. Bina Usaha Warga

BAB III PEMBAHASAN DAN TEMUAN

3.1. Kajian dan teori


32.Temuan studi

BAB IV PENUTUP

4.1. Kesimpulan
4.2. Saran

LAMPIRAN

DAFTAR PUSTAKA

3
4

BAB II

PELAKSANAAN KEGIATAN

2.1. Gambaran Umum Perusahaan


2.1.1. Sejarah Singkat PT Bina Usaha Warga

Sejarah Perusahaan Pt. Bina Usaha Warga berawal dari berdirinya


Kampung Gunung Sugih pada tahun 2013, awalnya Pt. Bina Usaha Warga ini
masih berbentuk koprasi dan belum begitu banyak bekerja sama dengan
perusahaan-perusahaan lain, dan perusahaan inipun dimiliki oleh penduduk
Warga Kampung Gunung Sugih, kemudian seling beberapa waktu Kop. Bina
Usaha Warga ini mengadakan rapat untuk mengajukan kerja sama dengan
perusahaan-perusahaan lain, dan setelah menawarkan mendapat penolakan dari
setiap perusahaan yang ditawarkan untuk kerja sama dikarnakan lembaga koprasi
bukan perusahaan.

Pada tahun 2015 Kop. Bina Usaha Warga ini mengadakan rapat lagi dan
untuk mengajukan kerja sama terhadap perusahaan lain dan membuat sebuah
perusahaan suplayer air bersih, maka pada saat itulahh Kop. Bina Usaha Warga
menjadi Pt. Bina Usaha Warga, akan tetapi kegiatan yang biasa dilakukan saat
masih menjadi Kop. Bina Usaha Warga masih dilakukan dibidang
administrasinya.

Akhirnya Pt. Bina Usaha Warga atau disingkat Pt.BUW ini berhasil
mensukseskan kegiatan kerjasama dengan perusahaan lain dan mempekerjakan
karyawan diperusahaan lain seperti menjadi cleaning servis.

2.2 Visi dan Misi Pt. Bina Usaha Warga

VISI

yaitu membuat sesuatu pekerjaan yang bermanfaan untuk warga Kampung


Gunung Sugih.

MISI

yaitu mengolah keuangan Kampung Gunung Sugih dalam bidang administrasi.


2.3 Jadwal kegiatan
Berdasarkan dengan jadwal kegiatan selama PRAKERIN
berangsung setiap minggunya dari hari Senin sampai hari Jum’at yaitu
sesuai dengan adanya perintah dari setiap karyawan PT. Bina Usaha
Warga karena tidak setiap pekerjaaan kantor tersebut bisa dikerjakan oleh
siswa sendiri dan apabila diperintahkanpun selalu didampingi dan dibantu.
PT. Bina Usaha Warga juga sering mengadakan rapat para
pengurus disetiap bulannya dan mengadakan pembagian SHU (Sisa Hasil
Usaha) berupa uang disetiap tahunnya, pembagian SHU (Sisa Hasil
Usaha) hanya dibagikan kepada warga kampung Gunung Sugih karna
perusahaan tersebut memang milik warga kampong Gunung Sugih.

Jadwal Kegiatan laporan PRAKERIN ini dilaksanakan pada


tanggal 06 Februari 2023 s/d 31 Maret 2023

Hari / Waktu Jenis Kegiatan


Tanggal

- Merekap transaksi pajak PPN, dan PPH 23 tahun


Senin 2022
06-02-2023 09.00/10.00

- Menghantar surat INVOICE tagihan air ke PT.


Selasa NSI
07-02-2023 11.00/11.15

-Membuat surat tagihan INVOICE air


Rabu -Membuat Time Sheet (jam kerja)
08-02-2023 09.00/10.00

-Melanjutkan membuat Time Sheet (jam kerja)


Kamis
09-02-2023 08.30/11.00

-Memperhatikan cara membuat moorning


Jum’at
10-02-2023 09.15/11.00

5
- -Libur
Sabtu
11-02-2023

-Membuat teks untuk persiapan membuat laporan


Senin
13-02-2023 13.00/14.55

-Praktek membuat sertifikat menggunakan Power


Selasa Point
14-02-23 12.30/14.00

-Memasangkan jam dinding PT. Bina Usaha


Rabu Warga
15-02-2023 11.15/11.20

-Membuat surat penawaran


Kamis -Membuat surat Invoice Mooring
16-02-2023 10.20/11.30 -Membuat kwitansi

-Memperhatikan rekan PKL yang sedang


Jum’at membuat laporan PKL
17-02-2023 13.25/15.00

-Libur
Sabtu
18-02-2023

-Menuliskan nama-nama warga Gunung Sugih


Senin yang akan dibagikan SHU diamplop
20-02-2023 09.45/11.30 -Mengganti tanggal yang ada di spnduk
pembagian SHU
-Memasang tanggal di spanduk pembagian SHU
Selasa
21-02-2023 09.30/10.45

-Izin mengikuti suatu acara


Rabu
22-02-2023 08.30/12.30

-Membuat teks pembawa acara


Kamis
23-02-2023 08.45/09.55

6
-Membuat teks sebagai pembahasan dalam
Jum’at laporan PKL
24-02-2023 10.15/11.30

-Libur
Sabtu
25-02-2023

-Mengurutkan nama-nama karyawan PT. CAP


Senin -Mengganti tanggal gaji karyawan PT.CAP
27-02-2023 09.22/11.45 -Mengganti tanggal gajian karyawan PT.NSI

-Menghadiri undangan 7ersama karawan PT. Bina


Selasa Usaha Warga
28-02-2023 11.55/12.30

-Mengganti waktu jam kerja karyawan (time


Rabu sheet)
01-3-2023 13.55/14.20

-Izin
Kamis
02-03-2023 -

-Mengikuti rapat pengurus PT.Bina Usaha Warga


Jum’at
03-02-2023 08.15/10.20

-Libur
Sabtu
04-03-2023

-Mengisi uang kedalam amplop SHU


Senin
06-03-2023 09.20/15.30

-Mengecek pesan E-Mail masuk


Selasa -Membalas pesan E-Mail
07-03-2023 14.15/15.05

-Membagikan SHU
Rabu -Foto 7ersama
08-03-2023 08.30/15.15

7
-Tidak bisa masuk karna ada halangan (hujan)
Kamis
09-03-2023

-Mencatat nomer alamat PT. Bina Usaha Warga


Jum’at -Memasukan berkas SPT PPH
10-03-2023 09.42/10.05

-Libur
Sabtu
11-03-2023

-Memfotocopy surat Invoice / tagihan


Senin
13-03-2023 09.25/09.45

-Menunggu kantor PT. Bina Usaha Warga


Selasa
14-03-2023 13.48/14.52

-Membuat surat Invoice / tagihan


Rabu
15-03-2023 09.34/09.48

-Melepaskan spanduk pembagian SHU


Kamis
16-03-2023 11.38/11.46

-Membelikan kopi saset


Jum’at
17-03-2023 12.43/12.46

-Libur
Sabtu
18-03-2023

-Membelikan makan untuk makan siang


Senin
20-03-2023 11.11/11.16

-Membersihkan halaman PT. Bina Usaha Warga


Selasa
21-03-2023 09.01/09.09

8
-Libur tanggal merah
Rabu
22-03-2023

-Libur awal puasa


Kamis
23-03-2023

-Libur awal puasa


Jum’at
24-03-2023 08.30/08.45

-Libur
Sabtu
25-03-2023 08.30/08.45

-Membersihkan halaman PT. Bna Usaha Warga


Senin
27-03-2023 08.30/08.45

-Membersihkan halaman PT. Bina Usaha Warga


Selasa
28-03-2023 08.30/08.45

-Membersihkan halaman PT. Bina Usaha Warga


Rabu
29-03-2023 08.30/08.45

-Membersihkan PT. Bina Usaha Warga


Kamis
30-03-2023 08.30/08.45

-Membersihkan PT. Bina Usaha Warga


Jum’at 08.30/08.45
31-03-2023

9
2.4 Struktur Organisasi

Ketua Perusahaan

Ajat S.Os

Wakil Ketua

Agus S.Os

Bendahara Sekertaris

Risti Elmawati

10
11

BAB III

PEMBAHASAN DAN TEMUAN

3.1 Kajian Teori


Pada masa pelaksanaan PRAKERIN ini telah melakukan praktek
pembuatan time sheet (lembar jam kerja) sebagai dasar perhitungan gajih
karyawan, juga utuk dasar pembuatan surat tagihan (Invoice).
1. Time Sheet
Time Sheet (lembar jam kerja) dibuat dan diisi di perusahaan
dimana karyawan itu bekerja,, karna perusahaan PT. Bina usaha warga
ini adalah sebagai perusahaan penyedia tenaga kerja sehingga
pembuatan time sheet dilakukan diperusahaan yang dimana karyawan
bekerja.
Setiap sebulan sekali perusahaan pemberi kerja mengantarkan
time sheet ke PT. Bina Usaha Wargga, kemudian oleh PT. Bina Usaha
Warga time sheet tersebut dihitung jam kerja karyawannya yang
nantinya akan dijadikan dasar perhitungan gajih karyawan dan sebagai
dasar pembuatan invoice ke perusahaan pemberi kerja tersebut,
misalnya PT. Bina Usaha Warga mempunyai tenaga kerja
outsourching di PT. ASC yaitu tenaga kerja supir/driver ada 9 orang,
dan di PT. Candra Asri sebagai cleaning servis ada 9 orang dan
perusahaan lainnnya.
2. Jam Kerja
Jam kerja dibeberapa perusahaan pemberi kerja pada prinsipya
sama yaitu mulai dari jam 07.00 pagi sampai 15.00 WIB. Ini adalah
jam kerja normal sesuai aturan pemerintah namun ada beberapa
perusahaan yang memperlakukan sistem shift ada shift 1, shift 2, dan
shift 3 shift 1 biasanya dimulai dari jam 07.00 sampai 15.00 WIB
selebihnya dari jam tersebut maka diihitung overtime (lembur), shift 2
biasannya dimulai dari jam 15.00 sampai 23.00 WIB selebihnya dari
jam tersebut dihitung overtime ((lembur) dan shift 3 dimulai dari jam
23.00 sampai jam 07.00 selebihya dari jam tersebut dihitung overtime
(lembur).
Perhitungan jam overtime (lembur) berdasarkan peraturan
mentri tenaga kerja /disnaker, demikian juga gajih karyawan
berdasarkan standar upah minimum radional/kabupaten. Karyawan
yang bekerja menggunakann metode shift 1,2,dan 3 yaitu karyawan
yang bekerja sebagai driver/supir, sedangkan cleaning servis hanya
diperlukan atau diperlakukan sama seperti shift 2 saja. Keryawan yang
bekerja berhak mendapatkan libur selama 2 hari dalam satu minggu
dan cuti 12 hari dalm satu tahun.

3.2 Temuan Studi


1. Definisi Invoice
Invoice / surat tagihan adalah dokumen yang disampulkan
kepada perusahaan rekanan pemberi kerja atas jasa atau pekerjaan
yang telah dilakukan sehingga perusahaan pelaksana kerja akan
mendapat pembayaran dari perusahaan pemberi kerja, invoice yang
disampaikan lepada perusahaan pemberi kerja dikkirimkan dalam
waktu sebulan sekali, biasanya pada awal bulan setelah perusahaan
penerima kerja merekap time sheet / jam kerja karyawan.

2. Dasar Pembuatan Invoice


Invoice yang dibuat oleh perusahaan kerja (Sub Kontraktor)
didasarkan oleh rekapan time sheet yang telah diisi selama satu bulan,
time sheet yang sudah direkap diajukan terlebih dahulu kepada
perusahaan pemberi kerja untuk diadakan pengecekan dan permintaan
persetujuan (App Roval) setelah diadakan pengecekan dan
mendapatkan persetujuan time sheet tersebut siap untuk dibuatkan
invoice.

12
13

BAB IV

PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Setelah dilakukan pembahasan-pembahasan mengenai kegiatan atau
pekerjaan yang dilakukan di PT. Bina Usaha Warga seperti membuat time
sheet, dan proses pemmbuatan invoice disimpulkan bahwa pengiriman
invoice harus benar-benar kengkap, dokumen-dokumen pendukungnya
agar proses pembayaran bisa dapat berjalan dengan lancar. Dan
perusahaan sub kontraktor menerima order pekerja dari perusahaan
pemberi kerja sesuai dengan pekerjaan yang dibutuhkan.
Mengenai saran-saran sehubungan dengan persaingan perusahaan
yang bergerak dalam bidang Man Power Suplay (Out Shourshing) atau
jasa konstruksi sangat diharapkan kepada PT. Bina Usaha Warga bisa
dapat bersaing dengan cara yang sehat dan bersih sehinga dapat
mempertahankan kualitas kerja yang luar biasa agar perusahaan dapat
berjalan secara berkesinambungan tanpa adanya kendala ataupun masalah.
4.2 Saran
Pada akhir dari bagian karya tulis ini, saya akan menyampaikan
saran-saran, baik untuk pihak sekolah maupun bagi pihak industri tentang
pelaksanaan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN).
1. Untuk Perusahaan
a. Diharapkan agar kerjasama antara sekolah dengan perusahaan
lebih ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada
siswa/i SMK untuk Praktik Kerja Industri (PRAKERIN).
b. Untuk para karyawan lebih ditingkatkan lagi motivasi dan
kedisiplinannya dalam bekerja.
c. Hubungan karyawan dengan siswa/i Prakerin diharapkan selalu
terjaga keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerjasama
yang baik.
2. Untuk Sekolah
a. Diharapkan agar kerjasama antara sekolah dengan perusahaan
lebih ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada
siswa/i SMK untuk Praktik Kerja Industri (PRAKERIN).
b. Untuk para karyawan lebih ditingkatkan lagi motivasi dan
kedisiplinannya dalam bekerja.
c. Hubungan karyawan dengan siswa/i Prakerin diharapkan selalu
terjaga keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerjasama
yang baik.

Mungkin hanya ini yang bisa dapat tertuliskann dalamm penulisan


Laporan PKL ataupun PRAKERIN, mohon maaf apa bila masih banyak
penulisan yang masih salah dan kata-kata yang kurang baik, karena masih
dalam proses belajar

14
LAMPIRAN
DAFTAR PUSTAKA

https://www.rumah.com/panduan-properti/apa-itu-invoice-63119

https://www.charis.id/penutup-laporan-prakerin/

You might also like